Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.86.0
Konten dari Pengguna
Apa yang Dimaksud dengan Tempo Dalam Musik? Ini Penjelasannya
14 Oktober 2024 17:01 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Unsur-unsur yang membangun musik terdiri dari berbagai komponen, salah satunya adalah tempo. Lantas, apa yang dimaksud dengan tempo dalam musik? Sebab, pertanyaan ini sering muncul dalam soal ujian.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Sejarah Musik dan Apresiasi Seni, Sila Widhyatama (2012:4), tanda tempo adalah kecepatan dalam memainkan lagu dan perubahan-perubahan dalam kecepatan lagu. Tempo sendiri terbagi menjadi tiga bagian, yaitu tempo lambat, sedang, dan tempo cepat.
Apa yang Dimaksud dengan Tempo Dalam Musik?
Apa yang dimaksud dengan tempo dalam musik? Tempo adalah kecepatan suatu lagu yang dimainkan. Umumnya, tempo diukur dengan alat yang disebut dengan metronome dan alat khusus keyboard.
Tempo juga berkaitan dengan birama dalam musik. Pasalnya akan menunjukkan panjang ketukan nada. Contohnya terdapat tanda dengan not musik 2/4. Artinya, ada 4 birama dalam masing-masing 2 ketukan.
Sebuah musik akan dinyanyikan dengan tempo tertentu sesuai keinginan pengarangnya. Tempo sendiri terbagi menjadi tiga jenis, yaitu tempo lambat, tempo sedang, dan tempo cepat. Berikut uraian lengkapya.
ADVERTISEMENT
1. Tempo Lambat
Pertama adalah tempo lambat yang sering digunakan untuk menunjukkan lagu bersuasana sedih dan khidmat. Tempo lambat juga dibagi lagi menjadi beberapa jenis, yaitu:
2. Tempo Sedang
Selanjutnya adalah tempo sedang. Tempo ini menggambarkan suasana musik yang gembira dan terasa kemegahannya. Berikut beberapa jenis tempo sedang.
ADVERTISEMENT
3. Tempo Cepat
Terakhir adalah tempo cepat yang menunjukkan suasana semangat dan bahagia. Berikut jenis tempo cepat yang sering digunakan.
Itulah penjelasan mengenai apa yang dimaksud dengan tempo dalam musik. Selain itu, terdapat juga jenis-jenis tempo yang dapat dijadikan referensi. Semoga bermanfaat! (NUM)