Konten dari Pengguna

Apakah PSG Pernah Juara UCL? Ini Penjelasannya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
19 April 2025 16:24 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
apakah PSG pernah juara UCL. Foto hanya ilustrasi. Sumber: Pexels
zoom-in-whitePerbesar
apakah PSG pernah juara UCL. Foto hanya ilustrasi. Sumber: Pexels
ADVERTISEMENT
Liga Champions atau disebut juga dengan UCL merupakan kompetisi yang paling ditunggu penggemar bola seluruh dunia. Sebab, kompetisi ini cukup bergengsi di Eropa dengan diikuti banyak klub besar. Salah satunya adalah PSG. Namun, apakah PSG pernah juara UCL?
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Mengenal Sepak Bola, Lutfi Avianto (2012:61), Liga Italia atau Serie A merupakan kejuaraan antarklub sepakbola di tingkat negara. Seluruh negara yang menjadi anggota FIFA dapat dipastikan memiliki liga domestik atau lokal meski dengan nama yang berbeda-beda. Misalnya, Inggris disebut Premiere League, Italia dengan Serie A, hingga Indonesia sendiri disebut Indonesia Super League.

Apakah PSG Pernah Juara UCL?

apakah PSG pernah juara UCL. Foto hanya ilustrasi. Sumber: Pexels
UEFA Champions League (UCL) menjadi kompetisi paling bergengsi dan kiblat para pecinta sepak bola seluruh dunia. Diikuti oleh banyak klub besar di Eropa, membuat kompetisi ini paling dinanti. Salah satunya adalah PSG yang sering mencuri perhatian penggemar. Namun, apakah PSG pernah juara UCL?
Sayangnya, Paris Saint-Germain belum pernah menjuarai kompetisi tersebut. Namun, pernah berlaga di final Liga Champions 2019/2020. Meskipun berakhir kalah dan menjadi runner-up, capainan tersebut adalah yang paling tinggi dari seluruh musim.
ADVERTISEMENT
PSG sebelumnya telah menggaet Neymar dan Mbappe untuk memenangkan pertandingan melawan Bayern Munich. Nasib tersebut tidak beda jauh dengan beberapa klub besar lainnya. Berikut daftar klub Eropa yang berlum pernah menjuarai Liga Champions.

1. Tottenham Hotspur

Klub Tottenham Hotspur merupakan klub ternama yang sayangnya belum pernah menjuarai Liga Champions. Sebelumnya, klub ini pernah masuk ke semifinal pada musim 2018-2019. Namun, gagal membawa kemenangan dan akhirnya gagal ke laga final.

2. AS Roma

Selanjutnya, terdapat AS Roma yang belum pernah menembus final sejak perubahan format UEFA. Grup dari Italia ini hanya berhasil melaju ke semifinal pada edisi 2017-2018 silam. Mereka harus rela mengakui keunggulan Liverpool dengan agregat 5-2.

3. Arsenal

Terakhir, terdapat Arsenal yang cukup populer di kalangan pecinta bola. Klub ini diketahui belum pernah menjuarai Liga Champions sampai musim ini. Namun, pada 206 klub ini pernah melaju di final melawan Barcelona. Namun, harus ikhlas dengan kekalahan karena gol akhir dari Samuel Eto'o dan Juliano Belletti.
ADVERTISEMENT
Itulah penjelasan mengenai apakah PSG pernah juara UCL dan beberapa klub lainnya yang menarik diketahui para penggemar sepak bola dunia. Semoga bermanfaat! (NUM)