Konten dari Pengguna

Cara Mencari Sudut Pusat Lingkaran dan Hubungannya dengan Sudut Keliling

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
4 Januari 2024 11:23 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara mencari sudut pusat lingkaran. Sumber: pexels.com/PavelDanilyuk.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara mencari sudut pusat lingkaran. Sumber: pexels.com/PavelDanilyuk.
ADVERTISEMENT
Cara mencari sudut pusat lingkaran perlu dipahami dengan lebih teliti karena berhubungan dengan sudut kelilingnya. Dalam matematika, materi tentang lingkaran melibatkan banyak istilah, teori, dan pengertian.
ADVERTISEMENT
Pencarian sudut dalam lingkaran akan lebih mudah dilakukan dengan menggunakan gambar peraga. Namun sebelumnya, teori tentang materi tersebut harus diketahui lebih dahulu.

Cara Mencari Sudut Pusat Lingkaran

Ilustrasi cara mencari sudut pusat lingkaran. Sumber: pexels.com/MiguelVp.
Dikutip dari Matematika 2 untuk SMP Kelas VIII, Marsigit dan Kawan-kawan (2007:132), sudut pusat lingkaran adalah sudut yang titik sudutnya terletak pada pusat lingkaran. Sementara sudut keliling lingkaran memiliki titik sudut yang terletak pada lingkaran.
Untuk lebih memahami materi ini, berikut adalah cara mencari sudut pusat lingkaran dan hubungannya dengan sudut keliling lingkaran:
ADVERTISEMENT
Itulah cara mencari sudut pusat lingkaran serta hubungannya dengan sudut keliling. Pengertian dari berbagai sudut pandang matematika dan ilustrasi akan sangat membantu memahami materi ini. (lus)