Konten dari Pengguna

Cara Menggunakan Autoklaf dalam Mensterilkan Alat Medis

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
19 Desember 2023 16:51 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Cara Menggunakan Autoklaf. Sumber: Pexels/Carolina Grabowska
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Menggunakan Autoklaf. Sumber: Pexels/Carolina Grabowska
ADVERTISEMENT
Dalam medis maupun laboratorium, terdapat satu alat yang berfungsi untuk mensterilkan peralatan sebelum digunakan. Alat tersebut dinamakan autoklaf. Agar lebih memahami cara kerja alat ini, perlu diketahui cara menggunakan autoklaf dengan baik dan benar.
ADVERTISEMENT
Mesin ini membunuh mikroorganisme seperti virus, bakteri, jamur, maupun spora pada peralatan dan limbah medis. Untuk membunuh mikroorganisme, alat sterilisasi autoklaf bekerja dengan tekanan uap panas. Tekanan uap panas adalah metode sterilisasi paling efektif dan dapat diandalkan.

Apa Itu Autoklaf?

Ilustrasi Cara Menggunakan Autoklaf. Sumber: Pexels/Goran Grudic
Mengutip buku Manajemen Keselamatan Pasien, Dian Satya Rachmawati, dkk (2023:100), autoklaf adalah alat yang berfungsi untuk mensterilkan berbagai macam alat dan bahan yang digunakan dalam mikrobiologi menggunakan uap air panas bertekanan. Oleh karenanya, perlu diperhatikan cara menggunakan autoklaf agar bekerja secara maksimal.
Lama waktu sterilisasi menggunakan autoklaf biasanya adalah 15 menit. Alat ini biasa digunakan pada berbagai bidang, seperti mikrobiologi, kedokteran, kedokteran hewan, kedokteran gigi, dan podiatry. Fungsi dari autoklaf bermacam-macam. Berikut adalah beberapa fungsi autoklaf.
ADVERTISEMENT

Cara Menggunakan Autoklaf dalam Bidang Kedokteran

Ilustrasi Cara Menggunakan Autoklaf. Sumber: Pexels/Cedric Fauntleroy
Menggunakan autoklaf untuk mensterilkan alat medis adalah proses yang penting untuk memastikan keamanan dan kebersihan peralatan medis. Berikut adalah cara menggunakan autoklaf dalam mensterilkan alat kesehatan.
ADVERTISEMENT
Itulah beberapa cara menggunakan autoklaf yang perlu diperhatikan dalam mensterilkan peralatan medis. Dalam prosesnya, penting untuk selalu mengacu pada panduan dan petunjuk sterilisasi yang berlaku untuk alat dan bahan tertentu. (BAI)