Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.103.0
Konten dari Pengguna
Chelsea Vs Liverpool Tayang di TV Mana? Simak Uraian Lengkapnya
4 Mei 2025 21:05 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Sebentar lagi, kompetisi Premier League akan segara berakhir. Pada pekan ke 35 ini, akan ada pertandingan seru antara Chelsea dengan Liverpool. Lantas, duel Chelsea vs Liverpool tayang di TV mana?
ADVERTISEMENT
Persaingan ketat dari para tim yang menduduki top 5 klasemen sementara membuat Arsenal maupun Liverpool sangat berambisi untuk memperoleh poin kemenangan. Tak heran apabila pertandingan kedua tim ini sangat dinantikan oleh para penggemar sepak bola di seluruh dunia.
Chelsea Vs Liverpool Tayang di TV Mana? Inilah Jawabannya
The Blues yang berada di posisi kelima klasemen akan menjamu Liverpool di Stamford Bridge. Dalam menjaga asa untuk mengamankan tiket di Liga Champions UEFA musim depan, Chelsea berusaha tidak kehilangan poin.
Hal ini dibuktikan dengan performanya yang baik di akhir-akhir ini. Tim asuhan Enzo Maresca dalam delapan pertanyaan hanya kalah satu kali di semua kompetisi.
Sayangnya, Chelsea kurang memiliki rekam jejak yang baik saat menghadapi Liverpool. Pada lima pertandingan terakhir, The Blues tiga kali kalah dan dua kali imbang.
ADVERTISEMENT
Performa yang terus meningkat menjadikan Liverpool menduduki posisi pertama dalam klasemen sementara. Hal ini membuat dirinya dipastikan sebagai juara Liga Inggris musim 2024/2025.
The Reds mengunci gelar saat kompetisi masih menyisakan beberapa laga lagi. Kapan berlangsungnya pertandingan antara Chelsea melawan Liverpool? Berdasarkan informasi yang ada di website resmi www.premierleague.com, pertandingan kedua klub sepakbola tersebut akan dilakukan pada hari Minggu, 4 Mei 2025 pukul 22.30 WIB.
Hal ini memunculkan berbagai pertanyaan bagi para penggemar sepak bola di Indonesia, seperti Chelsea vs Liverpool tayang di TV mana? Bagi penggemar yang ingin menyaksikan langsung dapat mengakses stasiun televisi beIN Sports.
Namun, jika ingin menontonnya melalui smartphone bisa akses layanan live streaming Vidio. Apabila belum memiliki akun, bisa mendaftar terlebih dahulu dan membayar paket sesuai keinginan pembaca.
ADVERTISEMENT
Memahami Chelsea vs Liverpool tayang di TV mana memberikan informasi bagi pembaca yang kesulitan untuk menonton pertandingan dari kedua kesebelasan tersebut. Dengan begitu, para pembaca tidak akan ketinggalan duel sengit dari tim favorit di Premier League. (NTA)