Konten dari Pengguna

Ciri-ciri Sistem Ekonomi Campuran beserta Kelebihan dan Kekurangannya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
13 Agustus 2023 18:08 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi ciri-ciri sistem ekonomi campuran. Sumber: unsplash.com/ unsplash+
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi ciri-ciri sistem ekonomi campuran. Sumber: unsplash.com/ unsplash+
ADVERTISEMENT
Ciri-ciri sistem ekonomi campuran patut diketahui oleh masyarakat untuk menambah pengetahuan mengenai sistem perdagangan yang ada di sekitarnya. Dengan mengetahuinya secara jelas, maka masyarakat bisa mendapatkan manfaat berupa ikut terjun menjadi pemain pasar.
ADVERTISEMENT
Selain itu, bagi pengusaha, mengetahui ciri-ciri sistem ekonomi campuran juga berkaitan dengan pemilihan jenis barang yang akan diperdagangkan di pasaran. Apakah bisa memberikan potensi keuntungan atau tidak.

Ciri-ciri Sistem Ekonomi Campuran

Ilustrasi ciri-ciri sistem ekonomi campuran. Sumber: unsplash.com/ Markus Spiske
Sistem ekonomi campuran sudah diterapkan di Indonesia. Mengutip dari buku Pengantar Ilmu Ekonomi, Ali Hardana, dkk. (2023:18), ciri-ciri sistem ekonomi campuran adalah sebagai berikut.

1. Mekanisme Pasar Diatur oleh Dua Pihak

Mekanisme pasar diatur oleh dua pihak, yaitu pihak swasta sebagai pemain pasar secara langsung dan juga pemerintah. Dalam hal ini, pemerintah bisa mengawasi dan mengontrol agar tidak terjadi permainan harga sepihak yang merugikan masyarakat.

2. Hal yang Diatur dalam Pasar

Hal-hal yang diatur dalam pasar berupa jenis produk, jumlah barang yang diproduksi dan harga jual produk-produk yang beredar. Misalnya, produk LPG ditargetkan akan diproduksi sebanyak 1.000 tabung dengan harga jual Rp20.000.
ADVERTISEMENT

Kelebihan dan Kekurangan Sistem Ekonomi Campuran

Ilustrasi ciri-ciri sistem ekonomi campuran. Sumber: unsplash.com/ Tech Daily
Sistem ekonomi campuran tidak terlepas dari kelebihan dan kekurangannya masing-masing. Walau bagaimana pun, sebuah sistem selalu memiliki dua sisi yang berbeda. Berikut ini kelebihan dan kekurangannya.

1. Kelebihan

2. Kelemahan

ADVERTISEMENT
Sistem ekonomi campuran memiliki lebih banyak kelebihan dibandingkan dengan kekurangan. Hal ini membuatnya banyak dianut oleh beberapa negara di dunia.
Ciri-ciri sistem ekonomi campuran di atas telah banyak ditemui dalam sistem perdagangan di Indonesia. Sebagai konsumen, masyarakat lebih banyak mendapatkan keuntungan daripada kerugiannya. (IMA)