Konten dari Pengguna

Contoh Teks Eskplanasi Kausal yang Dapat Dijadikan Referensi

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
18 Januari 2025 17:04 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
contoh teks eksplanasi kausal. Foto hanya ilustrasi. Sumber: Pexels
zoom-in-whitePerbesar
contoh teks eksplanasi kausal. Foto hanya ilustrasi. Sumber: Pexels
ADVERTISEMENT
Teks eksplanasi kausal adalah jenis teks eksplanasi yang menjelaskan sebuah informasi atau berita dengan menggambarkan penyebab dari suatu fenomena. Teks ini ditujukan untuk pembaca umum dan biasanya ditulis secara singkat dan jelas. Contoh sederhana teks eksplanasi kausal adalah penjelasan mengenai penyebab banjir di suatu wilayah.
ADVERTISEMENT
Menurut buku Mari Belajar Bahasa Indonesia karya Dina Priyatiningrum, dkk. (2022:85), dkk. (2022:85), teks eksplanasi kausal menggunakan model kausalitas, yang menekankan hubungan sebab-akibat dari suatu peristiwa atau fenomena. Teks seperti ini dapat ditemukan dengan mudah di buku pelajaran, koran, atau bahkan media sosial.

Contoh Teks Eskplanasi Kausal dan Strukturnya

contoh teks eksplanasi kausal. Foto hanya ilustrasi. Sumber: Pexels
Teks eksplanasi kausal dalam bahasa Indonesia akan menjelaskan peristiwa tertentu lengkap dengan penyebabnya. Sehingga akan mengandung alasan mengapa fenomena tersebut terjadi. Sehingga pembaca dapat memahami berita yang disampaikan dengan baik. Sebagai referensi, berikut contoh teks eksplanasi kausal dan strukturnya.

1. Struktur Teks Eksplanasi

ADVERTISEMENT

2. Contoh Teks "Penyebab Banjir di Sulawesi Selatan"

Banjir telah melanda Makassar pada 14 November 2024 yang membuat warganya harus mengungsi. Dengan sigap pemerintah setempat mengumumkan peringatan siaga bagi para warganya, terutama daerah rawan banjir.
Selama penanganan, tim gabungan dibentuk dengan anggota dari BPBD, TNI, dan Polri. Proses evakuasi berjalan dengan baik dan juga proses penanganan yang darurat. Banjir kali ini diketahui akibat hijan deras yang terjadi. Apalagi durasi waktunya yag telah beberapa hari hingga menyebabkan air meluap.
Berdasarkan himbauan pemerintah, warga diminta untk tetap waspada dan mengikuti perkembangan dari pihak terkait. Akibat dari banjir ini membuat para warga tidak dapat beraktivitas sebagaimana mestinya.

2. Penyebab Kebakaran Hutan

Taman Nasional Bromo Tengger Semeru baru saja mengabarkan bahwa terjadi kebakaran yang terdiri dari 3 titik. Mulai di lereng B29, Kawasan Savana (Bukit Teletubies) dan Lereng dingklik, Pananjakan. Kejadian ini terjadi pada hari Senin, 11 September 2017.
ADVERTISEMENT
Penyebab kebakaran ini diawali oleh titik api yang tiba-tiba muncul pada pukul 10.45 WIB. Setelah ditelusuri, ternyata berasal dari ilalang Savana yang terbakar berdasarkan informasi pengunjung. Api kemudian bergerak dengan cepat karena arah angin yang berubah ubah.
Petugas bersama Damkar TNBTS segera menyiramkan air pada titik api. Terdapat juga personil di Pos pantau Cemoro Lawang, serta menyiagakan juga Damkar cadangan dari Balai Besar TNBTS. Api baru dapat dipadamkan sekitar pukul 14.00 WIB pada Selasa 12 September 2017. Tentu kejadian ini perlu diwaspadai agar tidak terulang lagi.
Itulah penjelasan mengenai contoh teks eksplanasi kausal beserta struktur yang dapat dijadikan referensi penulisan. Semoga membantu! (NUM)
ADVERTISEMENT