Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Denitrifikasi: Pengertian dan Prosesnya
3 Juni 2024 15:38 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Denitrifikasi adalah proses yang terjadi di dalam tanah dan melibatkan gas nitrogen. Proses tersebut menghilangkan nitrat di dalam tanah agar terurai ke udara sehingga gas yang tersisa pada akhir reaksinya adalah nitrogen.
ADVERTISEMENT
Peristiwa denitrifikasi hanya terjadi pada tanah yang memiliki jumlah oksigen sedikit. Sebab, prosesnya terjadi secara anaerob dan membutuhkan lingkungan yang unsur oksigennya terbatas dengan bantuan bakteri tanah yang memiliki kemampuan denitrifikasi.
Pengertian Denitrifikasi dan Prosesnya
Mengutip dari buku Dasar-Dasar Manajemen Kesuburan Tanah, Soemarno, dkk. (2021), pengertian denitrifikasi adalah proses saat nitrogen tanah (dalam bentuk nitrat) hilang ke atmosfer sebagai dinitrogen oksida (N2O) atau gas nitrogen molekuler (N2).
Proses denitrifikasi dapat terjadi dengan baik apabila memenuhi kondisi lingkungan seperti di bawah ini.
ADVERTISEMENT
Tahapan proses denitrifikasi dapat dituliskan sebagai berikut.
Senyawa nitrat akan mengalami serangkaian proses kimia di dalam peristiwa denitrifikasi dan menghasilkan produk akhir berupa gas nitrogen. Keberadaan gas nitrogen di dalam tanah ini akan memengaruhi tingkat kesuburan tanah.
Perlahan-lahan nitrogen bisa menguap ke udara dan bercampur dengan udara bebas dan menuju ke atmosfer. Namun, ada juga gas nitrogen yang tetap berada dalam tanah.
Gas nitrogen yang tetap berada dalam tanah dapat dimanfaatkan oleh tanaman untuk keberlangsungan hidupnya. Contoh tanaman yang bersinggungan langsung dengan nitogen dalam tanah adalah kacang tanah.
Ciri tanah yang mengandung banyak kandungan senyawa nitrogen dapat dilihat dari teksturnya yang gembur.
Dari penjelasan di atas, dapat diketahui bahwa denitrifikasi adalah proses pengubahan nitrat menjadi nitrogen di dalam tanah. Prosesnya dilakukan dengan melepaskan dinitrogen okseigen ke udara bebas. (IMA)
ADVERTISEMENT