Konten dari Pengguna

Makna Lagu Green Day Smash It Like Belushi beserta Liriknya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
13 April 2025 16:12 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi  makna lagu Green Day Smash It Like Belushi. Sumber: Unplash/Remy Gieling
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi makna lagu Green Day Smash It Like Belushi. Sumber: Unplash/Remy Gieling
ADVERTISEMENT
Baru-baru ini band rock legendaris dari benua Amerika, yaitu Green Day baru saja merilis single terbarunya berjudul Smash It Like Belushi. Perilisan single baru ini sangat mengejutkan para penggemarnya. Setelah mendengarkan lagu itu, mereka akan mencari tahu tentang makna lagu Green Day Smash It Like Belushi.
ADVERTISEMENT
Lagu Smash It Like Belushi sendiri termasuk salah satu lagu yang ada dalam album Saviors versi deluxe. Dalam album versi deluxe ini juga terdapat beberapa lagu lainnya, seperti Fuck Off, Ballyhoo, Underdog, Stay Young, Suzie Chapstick, dan Father to a Son.

Makna Lagu Green Day Smash It Like Belushi

Ilustrasi makna lagu Green Day Smash It Like Belushi. Sumber: Unplash/Guilherme Coelho
Mengutip dari buku Rebel 35 Band Punk Paling Berpengaruh, Nando Baskara (2008), Green Day adalah sebuah kelompok musik bergenre punk rock yang berasal dari California, Amerika Serikat. Anggotanya sendiri terdiri atas Billie Joe Armstrong (penyanyi utama, gitaris), Mike Dirnt (basis, penyanyi pendukung), dan Tre Cool (penyanyi drum, penyanyi pendukung).
Green Day telah diakui di dunia musik karena keberhasilan mereka dalam mengembalikan dan membuat genre punk rock kembali terkenal. Pada tanggal 23 Mei 2025 kemarin, band asal Amerika tersebut merilis album Saviors dengan versi deluxe.
ADVERTISEMENT
Di dalam albumnya terdapat beberapa lagu salah satunya Smash It Like Belushi. Lagunya sendiri dibuat dengan energi punk khas band Green Day. Ritme menghentak dan hook yang tajam membuat penggemar ikut serta dalam irama musiknya ketika sedang mendengarkan lagunya.
Makna lagu Green Day Smash It Like Belushi sendiri menggambarkan tentang keinginan untuk merayakan setiap momen dan menikmati hidup dengan energi ekspresif tinggi, seperti pemberontakan, kekecewaan, dan juga rasa semangat untuk melawan tanpa batas.
Smash It Like Belushi seperti montase cepat tentang kelelahan ala Amerika. Judul lagunya sendiri merujuk kepada mendiang komedian, John Belushi. Komedian itu memiliki pesona pemberontakan dan semangat liar yang sejalan dengan lagunya.
Kendati demikian, dalam lirik lagu tersebut juga ada gambaran akan kehidupan orang-orang yang sibuk bertahan hidup sampai dirinya lupa cara untuk benar-benar hidup.
ADVERTISEMENT
Lagu Smash It Like Belushi sangat cocok unutuk dijadikan sebagai soundtrack generasi yang penuh tenaga, tapi mudah kelelahan. Pasalnya keseluruhan isi dari lagu ini tidak mengejar tentang kesempurnaan melainkan rasa.
Adapun lirik dari lagu Smash It Like Belushi dapat diketahui sebagai berikut ini.
ADVERTISEMENT
Demikianlah makna makna lagu Green Day Smash It Like Belushi yang menggambarkan keinginan seseorang untuk merayakan setiap momen dan menikmati hidup tanpa rasa khawatir. (NTA)