Konten dari Pengguna

Mengenal Ciri-ciri Tabung beserta Rumus Matematikanya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
26 Agustus 2023 16:36 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ciri-Ciri Tabung yang Perlu Diketahui. Sumber: unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Ciri-Ciri Tabung yang Perlu Diketahui. Sumber: unsplash.com
ADVERTISEMENT
Salah satu materi pelajaran matematika yang menarik adalah mempelajari bangun ruang. Karena, murid-murid dapat mengidentifikasi bentuk-bentuk yang dapat dihitung, salah satunya adalah tabung. Apa saja ciri-ciri tabung dan rumusnya?
ADVERTISEMENT
Menurut buku Mari Memahami Konsep Matematika oleh Wahyudin Djumanta (2005:124), tabung dibatasi oleh dua sisi yang sejajar dan kongruen berbentuk lingkaran. Tabung merupakan salah satu bangun ruang yang dapat dihitung isi dan volumenya.
Tabung ditemukan pertama kali oleh George Wentworth dan David Eugene Smith Geometri pada tahun 1913. Bangun ruang tabung memiliki ruang tiga dimensi dan memiliki tutup serta alas. Terdapat beberapa contoh tabung seperti kaleng makanan, toples, dan gelas.

Ciri-Ciri Tabung yang Mudah Dipahami

Ciri-Ciri Tabung sebagai Bangun Ruang. Sumber: pixabay.com
Ketika Sekolah Dasar, setiap murid akan diminta untuk mengenal bentuk ruang tabung di sekitarnya. Pastinya, guru memberikan ciri-ciri tabung agar murid-muridnya dapat mudah mengidentifikasi bentuk tabung. Berikut ciri-ciri tabung yaitu:
ADVERTISEMENT

Rumus Matematika Bangun Ruang Tabung

Ciri-Ciri Tabung dan Rumusnya. Sumber: pexels.com
Setelah mengetahui ciri-ciri tabung, seorang murid juga harus mengetahui dan memahami rumusnya. Hal ini dengan memperhatikan pada bagian sifat tabung seperti volume dan luas permukaan yang dimiliki oleh bangun ruang tabung. Berikut rumus matematika dari tabung.

1. Rumus Volume Tabung

Tabung memiliki volume yang dapat dihitung dengan rumus :
V = phir^2 x h
Keterangan:

2. Rumus Luas Permukaan Tabung

Luas permukaan tabung memiliki rumus :
A = 2pi x r^2 + 2pi x h
Pada bagian 2pir^2 digunakan untuk menghitung luas kedua lingkaran pada tutup dan alas. Sedangkan, rumus 2pih digunakan untuk menghitung luas permukaan yang melingkar atau sisi selimut.
ADVERTISEMENT

3. Rumus Diameter Tabung

Rumus diameter Tabung memiliki panjang dua kali jari-jari dan garis lurus pusat lingkaran. Diameter memiliki rumus :
d = 2r
Keterangan :

4. Rumus Keliling Lingkaran Tutup

Rumus keliling tabung adalah
K = 2pi x r
K adalah keliling dan r adalah jari-jari lingkaran tutup.

5. Rumus Tinggi Tabung

Terakhir, rumus tinggi tabung yaitu:
h = V / (pi x r^2)
Demikian beberapa informasi mengenai ciri-ciri tabung beserta rumus yang mudah dipahami. Dengan latihan contoh soal di rumah, akan lebih paham tentang materi tabung ini. (AYA)