Konten dari Pengguna

Mengenal Contoh Komet beserta Pengertian dan Ciri-cirinya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
30 Maret 2024 17:19 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Contoh komet. Sumber: Pexels / Neale LaSalle
zoom-in-whitePerbesar
Contoh komet. Sumber: Pexels / Neale LaSalle
ADVERTISEMENT
Siapa yang tidak mengenal atau tidak pernah mendengar komet? Pasti pernah dengar bukan. Komet merupakan bagian benda langit yang ada di tata surya galaksi bima sakti. Namun, komet juga banyak jenisnya sehingga perlu dipahami beberapa contoh komet yang jadi fenomena alam yang sangat menarik di angkasa.
ADVERTISEMENT
Komet merupakan bintang yang memiliki ekor yang jumlahnya terdapat 10 miliar lebih yang ada di luar angkasa. Seperti halnya anggota tata surya lainnya, komet juga mengelilingi matahari dengan garis edar yang berbentuk elips.

Contoh Komet

Contoh komet. Sumber: Pexels / Alex Andrews
Dikutip dari buku Target Nilai Rapor 10 Kupas Habis Semua Pelajaran Kelas IX SMP/MTS, Joko Untoro dan Tim Guru Indonesia (2011:115), komet merupakan benda langit yang beredar di tata surya dengan cara mengelilingi matahari dan tampak bersinar karena melakukan pemantulan cahaya matahari.
Komet sendiri berasal dari bahasa Yunani yang berarti rambut panjang. Oleh karena itu, komet sering disebut sebagai bintang berekor panjang. Hebatnya lagi panjang dari ekor komet dapat mencapai jutaan kilometer sehingga sangat indah jika terlihat oleh mata telanjang.
ADVERTISEMENT
Dari penjelasan mengenai apa itu komet, maka diperlukan adanya contoh komet sebagai bentuk pemahaman dan menambah informasi mengenai komet. Berikut ini, beberapa nama komet yang sudah diketahui.

1. Ciri-ciri Komet

Dari adanya beberapa contoh komet yang sudah diketahui, perlu adanya pemahaman mengenai ciri-ciri komet. Berikut ini, ciri-ciri komet yang bisa dipahami.

2. Jenis-jenis Komet

Setelah mempelajari mengenai ciri-ciri dari komet, perlu adanya pemahaman mengenai jenis-jenis komet. Berikut ini, jenis-jenis komet yang bisa menjadi tambahan pengetahuan.
Komet jenis ini memiliki lintasan yang sangat jauh dengan melewati daerah yang sangat dingin. Dari kondisi tersebut, menjadikan komet ekor panjang dapat menyerap gas di lokasi yang dilintasi.
ADVERTISEMENT
Komet jenis ini, memiliki ekor yang tidak terlalu panjang dan garis lintasannya yang sangat pendek. Selain itu, kesempatan bagi komet ekor pendek menyerap gas sangat terbatas.
Demikian penjelasan, ciri-ciri dan contoh komet yang bisa menjadi informasi baru bagi masyarakat. Komet merupakan benda langit yang ada di dalam tata surya, semoga apa yang disampaikan dapat bermanfaat dan dapat menambah informasi.