Konten dari Pengguna

Mengenal Ice Breaking Jangan Lupakan Orang Ketiga

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
7 Juli 2024 16:39 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ice Breaking Jangan Lupakan Orang Ketiga. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Jeffrey
zoom-in-whitePerbesar
Ice Breaking Jangan Lupakan Orang Ketiga. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Jeffrey
ADVERTISEMENT
Penjelasan mengenai ice breaking jangan lupakan orang ketiga dapat dipecahkan para pembaca. Jika merasa sedang bosan ketika kumpul-kumpul dengan teman, cobalah permainan tebak-tebakan ini.
ADVERTISEMENT
Ketika kumpul dengan teman-teman seringkali topik yang dibahas hanya itu-itu saja. Padahal, orang-orang bisa memainkan tebak-tebakan yang mengasah logika.

Ice Breaking Jangan Lupakan Orang Ketiga

Ice Breaking Jangan Lupakan Orang Ketiga. Foto hanya ilustrasi. Sumber foto: Unsplash/Feliphe
Permainan tebakan ini memberikan beberapa clue, untuk kemudian ditemukan celah jawabannya. Salah satunya ice breaking jangan lupa orang ketika.
Berilah clue kepada teman-teman bahwa "jangan lupakan orang ketiga". Setelah itu, tunjuklah nama-nama teman sebagai orang pertama dan orang kedua. Misalnya, “Orang pertamanya Andi, Orang keduanya Rini. Orang ketiganya?”.
Orang-orang mungkin akan menjawab banyak nama orang yang berhubungan dengan kedua orang tersebut. Sedangkan jawaban yang benar adalah semua jawaban yang diawali dengan kalimat “orang ketiganya ...”.
Karena clue yang diberikan adalah "jangan lupakan orang ketiga" yang maksudnya adalah jangan lupa pakai kalimat tersebut sebelum menjawab. Selain teka-teki ini ada juga beberapa teka-teki lain yang dapat digunakan.
ADVERTISEMENT

1. Berpikir Sebelum Menjawab

Permainan ini diberikan clue berpikir sebelum menjawab yang harus diberikan pada teman-teman. Kemudian tanyalah pertanyaan apa saja untuk tema-teman.
Pastikan sebelum teman-teman menjawab, orang tersebut harus mengatakan "emmm". Hal tersebut sebagai tanda bahwa orang tersebut berpikir dulu sebelum menjawab pertanyaan tersebut.

2. Tepuk Nyamuk

Permainan yang satu ini bukan tepuk nyamuk yang dimainkan dengan kartu, melainkan permainan tebak-tebakan dengan clue. Cluenya adalah dengarkan dan perhatikan.
Lakukanlah seolah-olah menepuk nyamuk yang banyak, bebas mau berapa banyak. Lalu tanyakanlah “Berapa jumlah nyamuk yang ada?” Pastikan jawabannya 5, karena dihitung dari jumlah kata yang ditanyakan.

3. Tebakan Warna

Untuk permainan ini, berikanlah clue benda yang dibawa setiap hari. Lalu tanyakanlah gabungan dari warna-warna. Biru tambah biru, berarti merah. Biru tambah merah, berarti satu biru dan satu merah.
ADVERTISEMENT
Hijau tambah hijau, berarti dua hijau. Ungu tambah ungu, berarti hijau. Berikan terus pertanyaan mengenai warna-warna tersebut, yang sebenarnya adalah warna dari uang rupiah.
Demikianlah penjelasan mengenai ice breaking jangan lupakan orang ketiga dalam permainan dan dapat dipecahkan para pembaca. (Msr)