Konten dari Pengguna

Not Pianika Mengheningkan Cipta Lengkap dengan Lirik Lagunya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
15 April 2025 20:08 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi not pianika mengheningkan cipta. Sumber: pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi not pianika mengheningkan cipta. Sumber: pexels.com
ADVERTISEMENT
Pianika adalah salah satu jenis alat musik yang terlihat seperti piano, tapi dalam versi yang lebih kecil. Salah satu lagu nasional yang terbilang mudah untuk dimainkan dengan pianika adalah Mengheningkan Cipta. Jadi, tidak heran jika informasi mengenai not pianika Mengheningkan Cipta banyak dicari.
ADVERTISEMENT
Biasanya, informasi ini banyak dicari oleh siswa yang mendapatkan mata pelajaran seni musik di sekolahnya. Jadi, mereka membutuhkan not pianika untuk lagu tersebut sebagai panduan.

Not Pianika Mengheningkan Cipta dan Lirik Lagu Lengkapnya

Ilustrasi not pianika mengheningkan cipta. Sumber: pexels.com
Mengutip dari Buku Pintar Pasti Naik Kelas SD Kelas 4: Buku Ini Merangkum dan Memuat Soal-Soal yang Selalu Diujikan dalam Setiap Ulangan & Ujian di Kelasnya, Tim Guru Penerbit HB dan Muhammad Rizky (2015:262), pianika merupakan alat musik tiup yang berlebihan, seperti piano. Alat musik ini dimainkan dengan cara ditiup melalui selang peniup dan tuts ditekan seperti memainkan piano.
Adapun mengutip dari buku 99% Sukses Menghadapi Ulangan Harian SD/MI Kelas 6, Tim Guru Eduka, Eka, dan Amida (2018:325), lagu Mengheningkan Cipta dibuat oleh Truno Prawit yang merupakan seorang komposer asal Solo. Lagu ini menjadi salah satu karya yang monumental karena menjadi lagu wajib saat upacara bendera dan memiliki makna yang sangat dalam.
ADVERTISEMENT
Bagi yang sedang mencari not pianika Mengheningkan Cipta dan lirik lagu lengkapnya, simak di bawah ini.
Semoga informasi singkat tentang not pianika Mengheningkan Cipta dan lirik lagu di atas dapat bermanfaat. (Anne)
ADVERTISEMENT