Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Pengertian Hukum Ohm dan Hukum Kirchoff beserta Rumusnya
19 November 2023 17:29 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Pengertian hukum Ohm dan hukum Kirchhoff merupakan prinsip dasar yang terdapat pada pelajaran fisika. Hukum ini dapat digunakan untuk menganalisis suatu komponen dalam rangkaian listrik.
ADVERTISEMENT
Secara umum, rangkaian listrik adalah jalur yang dapat mengalirkan muatan elektron. Dalam hal ini, hukum Ohm dan hukum Kirchhoff dapat menjelaskan hubungan antara arus, tegangan, dan resistensi dalam rangkaian tersebut.
Pengertian Hukum Ohm dan Hukum Kirchhoff beserta Rumusnya
Pengetahuan tentang hukum Ohm dan hukum Kirchhoff, dapat memudahkan seseorang dalam memahami konsep dan perhitungan pada elemen listrik.
Lebih lanjut, berikut adalah pengertian hukum Ohm dan hukum Kirchhoff lengkap dengan rumusnya yang dapat dipelajari menurut buku Super Complete SMP/MTs 7,8,9, Elis Khoerunnisa, S.Pd., Putriani khairun Nisa, S.Pd, dkk, (2020:371).
1. Pengertian Hukum Ohm
Hukum Ohm adalah hukum yang digunakan dalam rangkaian elektronika, yang bertujuan untuk memperkecil arus listrik, tegangan, dan hambatan yang diinginkan.
Bunyi hukum Ohm adalah berikut ini.
ADVERTISEMENT
Secara matematis, rumus hukum Ohm dapat dinyatakan sebagai berikut:
Keterangan:
2. Pengertian Hukum Kirchhoff
Hukum Kirchhoff adalah hukum yang dapat diterapkan dalam analisis penentuan nilai tegangan dan kuat arus dalam rangkaian listrik. Berdasarkan objek yang diamati, hukum Kirchhoff terbagi menjadi 2 bagian yaitu hukum Kirchoff 1 dan hukum Kirchoff 2. Adapun di bawah ini merupakan pengertiannya.
ADVERTISEMENT
Demikian informasi mengenai pengertian hukum Ohm dan hukum Kirchhoff beserta rumusnya. Dengan memahami ulasan tersebut, pembaca akan lebih mudah mempelajari materi rangkaian listrik dalam bidang ilmu fisika. Semoga membantu! (Riyana)