Konten dari Pengguna

Penyebab Pakaian yang Basah Setelah Dicuci Lalu Dijemur Menjadi Kering

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
27 September 2024 15:17 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi pakaian kita yang basah setelah dicuci lalu dijemur akan menjadi kering, hal ini disebabkan karena. Foto: Pixabay.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi pakaian kita yang basah setelah dicuci lalu dijemur akan menjadi kering, hal ini disebabkan karena. Foto: Pixabay.
ADVERTISEMENT
Mencuci dan menjemur pakaian merupakan kegiatan sehari-hari yang tidak bisa dilepaskan dari kehidupan manusia. Pakaian kita yang basah setelah dicuci lalu dijemur akan menjadi kering, hal ini disebabkan karena proses penguapan oleh matahari. Jadi, tidak perlu heran mengapa pakaian yang basah bisa kering dalam waktu singkat.
ADVERTISEMENT
Ada banyak manfaat dan kegunaan matahari untuk kehidupan manusia. Matahari juga bisa melakukan perubahan wujud benda yang berbeda-beda dalam satu waktu. Misalnya, perubahan dari wujud cair ke gas, wujud padat ke cair dan lain sebagainya.

Pakaian Kita yang Basah Setelah Dicuci Lalu Dijemur Akan Menjadi Kering, Hal Ini Disebabkan Karena Apa?

Ilustrasi pakaian kita yang basah setelah dicuci lalu dijemur akan menjadi kering, hal ini disebabkan karena. Foto: Pixabay.
Mengutip buku yang berjudul Ringkasan Materi Fisika, Erinda Wibianti Agustin (2022:21), penguapan adalah perubahan wujud bendari dari cair ke gas. Salah satu contohnya adalah pakaian kita yang basah setelah dicuci lalu dijemur akan menjadi kering, hal ini disebabkan karena proses penguapan oleh matahari.
Sebagai informasi, penguapan suatu zat dapat dipercepat dengan cara memanaskan, meniupkan udara di atas permukaan, memperluas permukaan, dan mengurangi tekanan udara di atas permukaan.
ADVERTISEMENT
Menjemur pakaian di bawah sinar matahari akan membuat proses penguapan berlangsung cepat.
Penguapan atau evaporasi adalah proses perubahan fase benda dari kondisi cair ke gas. Perubahan ini bisa diperhatikan dari pakaian yang basah karena terkena air, akan berangsur kering akibat teriknya sinar matahari.
Sinar matahari mempunyai sifat panas yang membantu percepatan proses penguapan pada pakaian basah.
Jika diperhatikan kembali, menjemur pakaian saat cuaca dingin tidak akan membuat pakaian kering secara sempurna. Hal ini dikarenakan tidak ada sinar matahari atau suhu panas di dalamnya.
Proses penguapan tidak hanya terjadi pada pakaian saja. Proses ini bisa terjadi saat memasak air di panci. Energi panas akan dikeluarkan oleh pemanas seperti kompor dan membuat air berubah suhu menjadi hangat.
ADVERTISEMENT
Jadi pakaian kita yang basah setelah dicuci lalu dijemur akan menjadi kering, hal ini disebabkan karena proses penguapan oleh matahari. Semoga penjelasan tentang proses penguapan bisa dipahami dengan baik.
(LFP)