Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Rangkuman Klasifikasi Makhluk Hidup Kelas 7 SMP
22 Juli 2024 16:57 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Dalam mata pelajaran biologi kelas 7 SMP/MTs, salah satu materi yang dibahas oleh guru adalah klasifikasi makhluk hidup. Untuk memperlancar proses pembelajaran baik di sekolah dan di rumah perlu mengetahui rangkuman klasifikasi makhluk hidup.
ADVERTISEMENT
Pengelompokkan makhluk hidup biasanya berdasarkan persamaan ciri-ciri yang dimilikinya. Makhluk hidup yang mempunyai ciri yang sama dikelompokkan dalam kelompok yang sama.
Rangkuman Klasifikasi Makhluk Hidup
Pada umumnya siswa sering mencari materi klasifikasi makhluk hidup di internet untuk dijadikan sebagai bahan belajar. Dengan mempelajari rangkuman klasifikasi makhluk hidup, siswa bisa mudah memahami materi selama kegiatan pembelajaran berlangsung.
Berikut adalah rangkuman materi klasifikasi makhluk hidup yang dijelaskan secara singkat namun mudah dipahami.
1. Pengertian Klasifikasi Makhluk Hidup
Dikutip dari buku Rangkuman Lengkap Biologi oleh Tim Guru Indonesia (2016:252) klasifikasi makhluk hidup adalah teknik mengelompokkan makhluk hidup berdasarkan kesamaan ciri-ciri yang dimiliki oleh makhluk hidup tersebut. Pengelompokkan makhluk hidup sudah menggunakan aturan tertentu disebut sistematika.
Makhluk hidup yang mempunyai ciri dan sifat yang sama dimasukkan ke dalam satu kelompok. Apabila dalam persamaan ditemukan perbedaan ciri dan sifat maka dipisahkan lagi ke dalam kelompok lain yang lebih kecil sehingga dalam kegiatan klasifikasi akan diperoleh kelompok-kelompok makhluk hidup dengan jenjang yang berbeda.
ADVERTISEMENT
2. Tujuan Klasifikasi Makhluk Hidup
Klasifikasi dapat berfungsi sebagai alat untuk mempelajari keanekaragaman hayati. Adapun tujuan klasifikasi makhluk hidup sebagai berikut.
3. Tingkatkan Klasifikasi Makhluk Hidup
Klasifikasi makhluk hidup disusun dalam bentuk bertingkat yang dinamakan takson. Takson terendah dari klasifikasi makhluk hidup adalah spesies dan tertinggi adalah kingdom.
Adapun penjelasan secara singkatnya dapat dipahami sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Pemahaman mengenai rangkuman klasifikasi makhluk hidup dapat mempermudah siswa dalam menghadapi soal ujian sehingga hasil yang didapatkan bisa maksimal. Semoga bermanfaat. (NTA)