Konten dari Pengguna

Susunan Acara Upacara Sumpah Pemuda dan Panduan Pelaksanaannya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
23 Oktober 2024 11:42 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi susunan acara upacara Sumpah Pemuda. Sumber: unsplash.com/SyahrulAlamsyahWahid.
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi susunan acara upacara Sumpah Pemuda. Sumber: unsplash.com/SyahrulAlamsyahWahid.
ADVERTISEMENT
Susunan acara upacara Sumpah Pemuda digunakan sebagai pedoman untuk memandu acara hingga selesai dengan lancar. Sumpah Pemuda diperingati tiap tanggal 28 Oktober.
ADVERTISEMENT
Sumpah Pemuda merupakan ikrar kebangsaan pertama yang menggulirkan semangat meraih kemerdekaan sebagai suatu negara. Upacara dilaksanakan sebagai salah satu cara untuk memperingatinya dan melestarikan semangat persatuan yang ada di dalamnya.

Susunan Acara Upacara Sumpah Pemuda dan Panduannya

Ilustrasi susunan acara upacara Sumpah Pemuda. Sumber: unsplash.com/SyahrulAlamsyahWahid.
Sumpah Pemuda dicetuskan pada tanggal 28 Oktober 1928. Sumpah Pemuda mengakui kesatuan tanah air, bangsa dan bahasa Indonesia. Momen tersebut adalah pertama kalinya berbagai suku bangsa di Indonesia disatukan secara resmi sebelum merdeka.
Sejarah tersebut sangat penting bagi berdirinya negara Indonesia sehingga harus diperingati. Peringatan hari besar kenegaraan yang umum dilakukan adalah dengan upacara.
Berikut adalah contoh susunan acara upacara Sumpah Pemuda dan panduan pelaksanaannya di sekolah, yang dikutip dari Pedoman Pelaksanaan 96 Tahun Sumpah Pemuda: Maju Bersama Indonesia Raya, Kementerian Pemuda dan Olahraga RI (2024:11).
ADVERTISEMENT

1. Panduan Pelaksanaan

Contoh panduan pelaksaan ini untuk mempersiapkan bentuk upacara, yaitu sebagai berikut:

2. Susunan Acara

Susunan acara di bawah ini dapat ditambah atau dikurangi sesuai dengan kondisi sekolah.
ADVERTISEMENT
Susunan acara upacara Sumpah Pemuda dari Kemenpora di atas sudah disesuaikan untuk pelaksanaan upacara di sekolah. Namun susunan acara tersebut masih bisa disesuaikan lagi dengan kondisi sekolah masing-masing. (lus)