Konten dari Pengguna

Teks Deskripsi Dianggap Baik Apabila Apa? Inilah Penjelasannya

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
9 September 2024 16:04 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi teks deskripsi dianggap baik apabila apa? Sumber: Pexels
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi teks deskripsi dianggap baik apabila apa? Sumber: Pexels
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Ada berbagai teks yang dapat dipelajari siswa dalam bahasa Indonesia salah satunya teks deskripsi. Jenis teks ini biasanya menggambarkan tentang suatu objek, tempat atau peristiwa. Teks deskripsi dianggap baik apabila struktur dan kaidah kebahasaannya sesuai.
ADVERTISEMENT
Salah satu kaidah kebahasaan yang perlu diterapkan dalam menulis teks deskripsi, yaitu penggunaan kalimat perincian. Hal ini disebabkan karena objek yang digambarkan dalam teks harus dijelaskan secara jelas dan terperinci.

Teks Deskripsi Dianggap Baik Apabila Apa?

Ilustrasi teks deskripsi dianggap baik apabila apa? Sumber: Pexels
Dikutip dari buku Bahasa Indonesia oleh Nani Darmayanti (23) teks deskripsi dapat diartikan sebagai teks yang bertujuan menggambarkan atau melukiskan pengalaman, pendengaran, perabaan, penciuman, dan perasaan situasi atau masalah.
Teks deskripsi dianggap baik apabila mampu menggambarkan atau mendeskripsikan objek, tempat, atau peristiwa tertentu yang tengah menjadi topik kepada para pembacanya dengan jelas dan terperinci sehingga pembaca seolah-olah melihat dan merasakan sendiri apa yang sedang diungkapkan oleh penulis.
Dalam menuliskan teks deskripsi harus sesuai dengan struktur dan kaidah kebahasaan yang ada. Ragam bahasa yang digunakan harus disesuaikan dengan tujuan, konteks, audiens, dan medianya.
ADVERTISEMENT
Penggunaan bahasannya juga harus efektif dan mudah dipahami. Hal ini bertujuan agar pembaca bisa memahami isi yang ada di dalam teks dengan baik.

Ciri-ciri Teks Deskripsi

Ilustrasi ciri-ciri teks deskripsi. Sumber: Pexels
Sama seperti jenis teks yang lainnya, teks deskripsi juga memiliki beberapa ciri khusus. Berikut ini ciri-ciri dari teks deskripsi.
ADVERTISEMENT
Teks deskripsi dianggap baik apabila isi teksnya berisi informasi objek yang disampaikan secara jelas dan terperinci sehingga pembaca atau pendengar seolah-olah merasakan sendiri atau mengalami sendiri. Semoga bermanfaat. (NTA)