Konten dari Pengguna

Teks Ikrar Hari Kesaktian Pancasila untuk Peringatan Tanggal 1 Oktober

Ragam Info
Akun yang membahas berbagai informasi bermanfaat untuk pembaca.
28 September 2024 13:42 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Ragam Info tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi ikrar hari kesaktian pancasila. Sumber: Unsplash/Mufid Majnun
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi ikrar hari kesaktian pancasila. Sumber: Unsplash/Mufid Majnun
ADVERTISEMENT
Ikrar Hari Kesaktian Pancasila menjadi pengingat bagi seluruh warga negara untuk mengamalkan nilai-nilai Pancasila dalam kehidupan sehari-hari. Setiap tanggal 1 Oktober, bangsa Indonesia memperingati Hari Kesaktian Pancasila.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari Buku Sastra dan Politik, Yoseph Yapi Taum, (2015: 87), dalam peringatan Hari Kesaktian Pancasila, selalu dibacakan Ikrar kesaktian Pancasila yang berisi tiga kesadaran penting. Salah satunya, yaitu bahwa tanggal 1 Oktober 1965 telah terjadi kudeta yang dilakukan G30S/PKI.

Ikrar Hari Kesaktian Pancasila

Ilustrasi ikrar hari kesaktian pancasila. Sumber: Unsplash/Lighteen Up
Ikrar Pancasila ini menjadi sebuah komitmen yang harus dipegang teguh. Berikut adalah teks Ikrar Hari Kesaktian Pancasila yang sering dibacakan dalam peringatan Hari Kesaktian Pancasila.
Dengan ridho Tuhan yang Maha Esa, kami yang melakukan upacara ini menyadari sepenuhnya:
ADVERTISEMENT

Sejarah Hari Kesaktian Pancasila

Ilustrasi ikrar hari kesaktian pancasila. Sumber: Unsplash/Syahrul Alamsyah Wahid
Hari Kesaktian Pancasila diperingkati setiap tanggal 1 Oktober untuk mengenang peristiwa Gerakan 30 September 1965 (G30S/PKI). Pada malam 30 September hingga 1 Oktober 1965, sekelompok orang yang mengklaim diri sebagai Gerakan 30 September (G30S) menculik dan membunuh tujuh jenderal Angkatan Darat Indonesia.
Para Jenderal tersebut adalah:
Peristiwa ini menimbulkan kekacauan dan ketakutan di seluruh Indonesia, yang berujung pada penangkapan massal dan pembunuhan terhadap orang-orang yang dicurigai terlibat dengan Partai Komunis Indonesia (PKI).
Setelah peristiwa tersebut, tanggal 1 Oktober ditetapkan sebagai Hari Kesaktian Pancasila melalui Keputusan Presiden Nomor 153 Tahun 1967.
ADVERTISEMENT
Dengan mengucapkan Ikrar Hari Kesaktian Pancasila, semoga dapat memperkuat rasa cinta terhadap Pancasila. (ERI)