Konten dari Pengguna

Pelantikan dan pengambilan Sumpah Jabatan Pimti Pratama Di Lingkungan Kemenkum

rupbasanpekalongan
Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara, atau disingkat Rupbasan adalah tempat benda yang disita oleh Negara untuk keperluan proses peradilan. Di dalam Rupbasan ditempatkan benda yang harus disimpan untuk keperluan barang bukti dalam pemeriksaan dalam
19 November 2024 8:49 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari rupbasanpekalongan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Dok. Rupbasan
zoom-in-whitePerbesar
Dok. Rupbasan
ADVERTISEMENT
Pekalongan, 18 November 2024 Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Kelas I Pekalongan ikuti kegiatan Upacara Pelantikan Dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pimti Pratama Di Lingkungan Kemenkum RI. Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara Kelas I Pekalongan mengikuti kegiatan pelantikan dan pengambilan sumpah ini secara virtual. Kepala Rupbasan Pekalongan Donny Setiawan dengan didampingi oleh kasubsi bidang mengikuti jalannya upacara dengan mengambil tempat pada Ruang Arjuna.
Dok. Rupbasan
zoom-in-whitePerbesar
Dok. Rupbasan
Upacara pelantikan ini dipimpin oleh Menteri Hukum, Supratman Andi Agtas. Diketahui pada kesempatan ini Menteri Hukum Supratman Andi Agtas melantik 49 pejabat. Dalam sambutannya ia menyampaikan bahwa momentum pelantikan ini tidak hanya dijadikan sebagai bagian dari perjalanan karir saja namun juga sebagai titik tolak dalam memperkuat peran strategis dan transformasi besar yang sedang terjadi.
Dok. Rupbasan
Dalam akhir sambutannya ia berpesan kepada seluruh jajaran untuk melaksanakan 4 hal ini seperti menjadikan pilar stabilitas di tengah perubahan, Perkuat koordinasi lintas entitas, Fokus pada pelayanan hukum yang berdampak nyata dan Jadilah pemimpin dengan berintegritas dan kokoh.
ADVERTISEMENT