Konten dari Pengguna

Rupbasan Kelas I Pekalongan Ikuti Pembekalan Tugas dan Fungsi CASN

rupbasanpekalongan
Rumah Penyimpanan Benda Sitaan Negara, atau disingkat Rupbasan adalah tempat benda yang disita oleh Negara untuk keperluan proses peradilan. Di dalam Rupbasan ditempatkan benda yang harus disimpan untuk keperluan barang bukti dalam pemeriksaan dalam
4 September 2024 16:32 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari rupbasanpekalongan tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Dok. Rupbasan
zoom-in-whitePerbesar
Dok. Rupbasan
ADVERTISEMENT
Pekalongan, 04 September 2024 Dalam rangka Pembekalan Tugas dan Fungsi CASN TA 2023 tanggal 11 September 2024 di Nusakambangan Rumah penyimpanan benda sitaan negara kelas I Pekalongan mengikui virtual meting guna mempersiapkan hal tersebut. Kegiatan ini diikuti oleh Kepala Rupbasan Kelas I Pekalongan Donny Setiawan yang bertempat di Ruang Sekretariat.
Dok. Rupbasan
zoom-in-whitePerbesar
Dok. Rupbasan
Sebagai informasi kegiatan ini merupakan lanjutan atas pelaksanaan kegiatan yang telah dilaksanakan pada waktu sebelumnya. Pada kesempatan ini hadir kepala UPT (unit pelaksanan teknis) se jawa tengah secara virtual. Persiapan ini adalah sebagai upaya dalam menciptakan kader kemenkumham yang memiliki wawasan kebangsaan, kepribadian dan etika, serta mampu melaksanakan tugas dan fungsinya secara baik.
ADVERTISEMENT