Ka. Lapas Batang Kanwil Kemenkumham Jateng Aplikasikan Pupuk Cair Buatan Sendiri

Lapas Batang
Instansi Pemerintah Di Bawah Kementerian Hukum Dan HAM
Konten dari Pengguna
19 September 2022 20:38 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Lapas Batang tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
http://lapasbatang.kemenkumham.go.id/berita-utama/kepala-lapas-batang-kanwil-kemenkumham-jateng-aplikasikan-langsung-pupuk-cair-buatan-sendiri
zoom-in-whitePerbesar
http://lapasbatang.kemenkumham.go.id/berita-utama/kepala-lapas-batang-kanwil-kemenkumham-jateng-aplikasikan-langsung-pupuk-cair-buatan-sendiri
ADVERTISEMENT
Kepala Lapas Batang Rindra Wardhana aplikasikan pupuk cair yang dibuat sendiri oleh Lapas Batang, Senin (19/09/2022). Sebelumnya pupuk cair tersebut dibuat setelah mengikuti sosialisasi dan pelatihan di Desa Tumbrep.
http://lapasbatang.kemenkumham.go.id/berita-utama/kepala-lapas-batang-kanwil-kemenkumham-jateng-aplikasikan-langsung-pupuk-cair-buatan-sendiri
Pupuk cair buatan sendiri ini diaplikasikan langsung di brandgang Lapas Batang. Lapas Batang sendiri sudah memanfaatkan area brandgang untuk program pembinaan berkebun bagi warga binaan. Saat ini tanaman yang sedang dibudidaya berupa apotek hidup seperti jahe dan tumbuhan telang. Pupuk cair yang telah difermentasi sebelumnya dimasukkan ke alat penyiraman kemudian disiramkan ke lahan yang ditanami tanaman.
http://lapasbatang.kemenkumham.go.id/berita-utama/kepala-lapas-batang-kanwil-kemenkumham-jateng-aplikasikan-langsung-pupuk-cair-buatan-sendiri
Diharapkan penggunaan pupuk cair buatan sendiri ini dapat menghemat penggunaan pupuk dari pabrik dan dapat lebih menambah ilmu untuk warga binaan di bidang pertanian.
ADVERTISEMENT