news-card-video
10 Ramadhan 1446 HSenin, 10 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Warga Binaan Rutan Gresik Ciptakan Hasil yang Kreatif Dengan Las Listrik

Rutan Gresik
Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Gresik
19 Juni 2023 14:19 WIB
ยท
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Rutan Gresik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Warga Binaan Rutan Gresik Ciptakan Hasil yang Kreatif Dengan Las Listrik
zoom-in-whitePerbesar
ADVERTISEMENT
GRESIK - Warga binaan Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Gresik Kanwil Kemenkumham Jatim memiliki semangat untuk mengembangkan kemampuan mereka pasca pelatihan las listrik dari Disnaker Kabupaten Gresik. Kemampuan tersebut terlihat dengan hasil las listrik yang mereka hasilkan, yaitu kursi, meja, dan terop. Tentunya hasil kegiatan tersebut masih termasuk ke dalam rangkaian kegiatan pelatihan yang dilaksanakan oleh Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Disnaker) Kabupaten Gresik. (Senin, 19/06/2023)
ADVERTISEMENT
Sehingga progres perkembangan keahlian las warga binaan pemasyarakatan terus terpantau dan menghasilkan karya yang nyata. Mulai dari awal pelatihan sampai pasca pelatihan.
Pelatihan las listrik yang diberikan oleh Disnaker Kabupaten Gresik membuka kesempatan bagi warga binaan untuk mengembangkan diri dan membuka peluang kerja di dunia industri, ketika mereka kelak bebas. Hal ini juga membantu mereka dalam hal rehabilitasi dan pemulihan setelah menjalani masa tahanan.
Diharapkan kegiatan las listrik ini memberikan dampak positif bagi warga binaan dalam peningkatan keterampilan dan persiapan dalam memasuki dunia kerja. (Humas Rutan Gresik)