Konten dari Pengguna

Sambut Canva dan Kinemaster, SD Muhammadiyah Balecatur Siap Digital Education

SD Muhammadiyah Balecatur
Berita terkait Sekolah Dasar Muhammadiyah Balecatur
10 Februari 2022 21:04 WIB
clock
Diperbarui 23 Februari 2022 21:40 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari SD Muhammadiyah Balecatur tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Para Guru SD Muhammadiyah Balecatur mengikuti Pelatihan Canva guna media ajar dan presentasi pembelajaran, Sabtu (05/02). Foto: Mohammad Rian Alvin/SD Muhammadiyah Balecatur
zoom-in-whitePerbesar
Para Guru SD Muhammadiyah Balecatur mengikuti Pelatihan Canva guna media ajar dan presentasi pembelajaran, Sabtu (05/02). Foto: Mohammad Rian Alvin/SD Muhammadiyah Balecatur
ADVERTISEMENT
Para Guru di SD Muhammadiyah Balecatur mengikuti Kegiatan Pelatihan Canva dan Kinemaster sebagai media ajar pada hari Sabtu (05/02) dalam segi pembuatan media ajar Canva dan Kinemaster dalam bagi sekolah dengan mengusung program "Pemberdayaan UMKM dan Sekolah Melalui Platform Media Digital di Masa Pandemi Covid-19".
ADVERTISEMENT
"Tujuan dari kegiatan ini merupakan proses terbarukan guna meningkatkan kreativitas para guru sebagai pembuatan media ajar dalam penggunaan media digital" Ucap Anan Azhari, pemateri media ajar Canva. Anan Menambahkan, diharapkan dalam pembelajaran Canva ini, para guru di SD Muhammadiyah Balecatur dapat mendapatkan referensi dalam pembuatan presentasi yang terbarukan dan variatif.
Sesi Pelatihan Kinemaster di SD Muhammadiyah Balecatur guna penggunaan media ajar visual dan penghantaran materi pembelajaran dalam format video, Sabtu (05/02). Foto: Mohammad Rian Alvin/SD Muhammadiyah Balecatur
Di setiap kegiatan para guru di SD Muhammadiyah Balecatur menunjukkan antusiasme dalam kegiatan di dalam setiap sesi dan memperhatikan kegiatan yang diusung oleh kelompok KKN 261 dari Universitas Muhammadiyah Yogyakarta ini.