Konten dari Pengguna

5 Kegiatan Sosial Orang Sukses yang Bermanfaat bagi Sesama

Sejarah dan Sosial
Artikel yang membahas seputar sejarah hingga topik sosial lainnya.
26 November 2024 20:20 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Sejarah dan Sosial tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
kegiatan sosial orang sukses, Pexels/RDNE Stock project
zoom-in-whitePerbesar
kegiatan sosial orang sukses, Pexels/RDNE Stock project
ADVERTISEMENT
Faktanya, ada beberapa kegiatan sosial orang sukses yang dilakukan dengan tujuan untuk membantu sesama. Sayangnya, banyak orang belum menyadarinya sehingga sering menganggap orang sukses itu memiliki sifat individualistis.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Riset: Sumber Daya Manusia, Istijanto, (2010:238), dijelaskan sifat individualistis sering diartikan sebagai sifat seseorang yang lebih suka bekerja sendiri. Artinya, mereka sering menarik diri dari lingkungan sosial.
Sementara itu, kegiatan sosial merupakan kegiatan yang dilakukan bersama-sama oleh anggota masyarakat untuk mencapai tujuan tertentu.

Kegiatan Sosial Orang Sukses

kegiatan sosial orang sukses, Pexels/Gustavo Fring
Menanggapi pertanyaan bagaimana kegiatan sosial orang tersebut setelah menjadi orang sukses? Salah satu caranya yakni dengan melakukan kegiatan sosial. Kali ini akan dibahas seputar kegiatan sosial yang dilakukan oleh orang-orang sukses.
Orang sukses sering dinilai selalu menutup diri dari lingkungan sosial, pada dasarnya memiliki beberapa kegiatan sosial orang sukses yang sangat membantu sesama. Penasaran apa saja itu? Simak penjelasannya di bawah ini:
ADVERTISEMENT

1. Mendirikan Lembaga Pendidikan

Orang sukses cenderung melakukan kegiatan sosial dengan dampak yang lebih besar dan meluas, Salah satunya yakni dengan mendirikan lembagai pendidikan khusus orang kurang mampu yang tinggal di kolong jembatan dan pedesaan terpencil.

2. Ikut Volunteer

Di sela-sela kesibukannya, orang sukses seringkali menyempatkan diri untuk mengikuti volunteer. Kegiatan volunteer sendiri ada beragam, termasuk menjadi relawan dalam bidang pendidikan, lingkungan, kesehatan, sosial kemanusiaan, dan lain sebagainya.

3. Membuat Program Sosial

Dari sekian banyak program sosial yang ada saat ini, sebagian di antaranya didirikan oleh sekelompok orang sukses. Mereka berkeinginan mengambil andil untuk membangun masyarakat yang maju, berkualitas, dan lebih kuat menghadapi perkembangan zaman.

4. Membuat Kursus Gratis

Melihat jumlah pengangguran di Indonesia semakin tinggi, tidak sedikit orang sukses yang kemudian membuat kursus gratis dalam berbagai bidang yang bisa memperbesar peluang peserta kursus mendapatkan pekerjaan yang layak, seperti kursus programer, memasak, make-up, dan menjahit.
ADVERTISEMENT

5. Nongkrong di Cafe

Kegiatan nongkrong di cafe atau tempat-tempat sejenis lainnya biasanya dilakukan oleh orang sukses dengan tujuan untuk berkomunikasi dengan orang lain. Bukan hanya nongkrong biasa, mereka juga sering berbagi tips dan trik mencapai posisinya saat ini.
Demikianlah penjelasan mengenai kegiatan sosial orang sukses yang sangat membantu sesama. (Nay)