Konten dari Pengguna

5 Pertanyaan Tentang Sejarah Perumusan Pancasila dan Jawabannya

Sejarah dan Sosial
Artikel yang membahas seputar sejarah hingga topik sosial lainnya.
12 Agustus 2023 23:49 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Sejarah dan Sosial tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi: Pertanyaan Tentang Sejarah Perumusan Pancasila. Sumber: Just Baf/Pexels.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi: Pertanyaan Tentang Sejarah Perumusan Pancasila. Sumber: Just Baf/Pexels.com
ADVERTISEMENT
Apa saja pertanyaan tentang sejarah perumusan Pancasila yang patut untuk diketahui?
ADVERTISEMENT
Ronto dalam buku berjudul Pancasila Sebagai Ideologi dan Dasar Negara menjelaskan bahwa proses perumusan Pancasila melalui proses sangat panjang yang dilakukan oleh para pendiri negara.
Agar semakin paham, simak pertanyaan dan jawaban dari sejarah perumusan Pancasila berikut.

Pertanyaan Tentang Sejarah Perumusan Pancasila

Ilustrasi: Pertanyaan Tentang Sejarah Perumusan Pancasila. Sumber: el Jusuf/Pexels.com
Inilah beberapa pertanyaan dan jawaban tentang sejarah perumusan Pancasila, yaitu:

1. Apa itu Pancasila?

Pancasila adalah rangkaian kesatuan dan kebulatan yang tidak bisa terpisahkan. Pasalnya, setiap sila dalam Pancasila mengandung 4 sila lainnya dan kedudukan dari masing-masing sila tersebut tidak bisa ditukar tempatnya atau dipindah-pindahkan.
Kondisi ini sesuai dengan susunan sila yang sifatnya sistematis-hierarkis yang artinya kelima sila dalam Pancasila itu menunjukkan rangkaian urutan yang bertingkat.
Setiap sila memiliki tempatnya sendiri dalam rangkaian susunan kesatuan itu sehingga tidak bisa dipindahkan.
ADVERTISEMENT

2. Bagaimana latar belakang lahirnya Pancasila?

Menjelang kekalahan akhir Perang Pasifik, tentara pendudukan Jepang selalu menarik dukungan rakyat Indonesia dengan membentuk Dokuritsu Zyunbi Tyoosakai alias Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia (BPUPKI).
Pada 1 Juni 1945, Bung Karno memperoleh giliran menyampaikan gagasan tentang dasar negara Indonesia Merdeka yang dinamakan Pancasila.
Kemudian, BPUPKI membentuk Panitia Kecil dengan tujuan merumuskan serta menyusun Undang-Undang Dasar dengan berpedoman pada pidato Bung Karno.
Selain itu, dibentuk pula Panitia Sembilan dengan tugasnya merumuskan kembali Pancasila sebagai dasar negara.
Lewat proses persidangan serta lobi-lobi, akhirnya Pancasila penggalian Bung Karno berhasil dirumuskan dan dicantumkan dalam Mukadimah Undang-Undang Dasar 1945. Kemudian, disahkan sebagai dasar negara Indonesia Merdeka tanggal 18 Agustus 1945.

3. Apa saja usulan-usulan pribadi dalam BPUPKI?

Berikut adalah berbagai usulan pribadi dalam BPUPKI:
ADVERTISEMENT

4. Kapan Panitia Sembilan menyepakati rumusan Pancasila sebagai dasar negara Indonesia?

Panitia Sembilan akhirnya menyepakati rumusan Pancasila sebagai dasar negara Indonesia pada 22 Juni 1945.

5. Apa saja fungsi Pancasila?

Berikut adalah berbagai fungsi dari Pancasila:
Demikianlah berbagai pertanyaan tentang sejarah perumusan Pancasila yang perlu diketahui. Semoga membantu. (Ek)