Konten dari Pengguna

Fungsi-fungsi DPR serta Tugasnya dalam Hukum

Sejarah dan Sosial
Artikel yang membahas seputar sejarah hingga topik sosial lainnya.
23 November 2023 23:41 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Sejarah dan Sosial tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi fungsi DPR. Sumber foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi fungsi DPR. Sumber foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
Sebagai salah satu lembaga tinggi negara yang mewakili rakyat, fungsi DPR terbagi menjadi tiga jenis, di mana masing-masing fungsi harus dijalankan sebaik mungkin agar Indonesia dapat maju.
ADVERTISEMENT
Fungsi-fungsi tersebut adalah legislasi, anggaran, dan pengawasan. Ketiganya memiliki tugas tersendiri yang berperan besar dalam kehidupan masyarakat. Untuk penjelasan lengkapnya, simak uraian di bawah ini.

Pengertian dan Fungsi-fungsi DPR

Ilustrasi fungsi DPR. Sumber foto: Unsplash
Dewan Perwakilan Rakyat atau DPR merupakan salah satu lembaga tinggi negara yang dipilih melalui pemilihan umum. Tugas utama anggota DPR adalah mewakili suara rakyat di tingkat nasional.
Oleh karena itu, anggota DPR wajib berkomunikasi dengan rakyat, mendengar masukan dan keluhan mereka, serta memperjuangkan kepentingan rakyat saat membuat dan menyetujui kebijakan.
Dilansir dari situs resmi DPR, lembaga satu ini memiliki tiga fungsi utama, yakni legislasi, anggaran, dan pengawasan. Ketiganya sangat penting dalam menjaga keseimbangan dan kestabilan negara.
Fungsi-fungsi tersebut juga memiliki tugas tersendiri, yang harus dijalankan sebaik mungkin agar tidak merusak kepercayaan masyarakat. Berikut penjelasannya.
ADVERTISEMENT

1. Fungsi Legislasi

Fungsi DPR yang pertama adalah legislasi, di mana fungsi ini meliputi pembuatan, pembahasan, dan pengesahan undang-undang. Berikut ini tugas fungsi legislasi DPR:

2. Fungsi Pengawasan

Selanjutnya adalah fungsi pengawasan yang mencakup pengawasan terhadap kinerja pemerintah, pelaksanaan anggaran negara, dan lembaga negara lainnya. Berikut tugasnya:
ADVERTISEMENT

3. Fungsi Anggaran

Fungsi DPR yang terakhir adalah anggaran. Fungsi ini juga termasuk penting untuk menciptakan keseimbangan negara. Berikut tugasnya:
Itulah dia pengertian dan fungsi-fungsi DPR yang penting untuk diketahui. Bisa dilihat, lembaga ini memang memiliki peran yang sangat krusial untuk menjaga keseimbangan Indonesia. (RN)