Sejarah Kain Jumputan Palembang dan Cara Membuat Kain Tersebut

Sejarah dan Sosial
Artikel yang membahas seputar sejarah hingga topik sosial lainnya.
Konten dari Pengguna
29 Maret 2024 22:56 WIB
·
waktu baca 1 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Sejarah dan Sosial tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Sejarah Kain Jumputan Palembang. Sumber: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Sejarah Kain Jumputan Palembang. Sumber: Unsplash
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Sejarah kain jumputan Palembang menjadi pemabahasan yang menarik mengenai salah satu budaya Indonesia.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Tritik Jumputan Inovatif oleh Suryani dan Tika, pada dasarnya, kain tritik jumputan merupakan kain yang didapat dari proses pewarnaan rintang dengan menggunakan bahan perintang seperti benang, tali, atau sejenisnya.
Lantas, bagaimana sejarah kain jumputan Palembang?

Sejarah Kain Jumputan Palembang

Ilustrasi Sejarah Kain Jumputan Palembang. Sumber: Unsplash
Saat ini, jumputan lebih dikenal dengan istilah tie dye. Sejarah teknik celup ikat atau tie dye berasal dari Tiongkok yang berkembang di wilayah India.
Penyebaran teknik tersebut mencapai Afrika dan Asia Tenggara yang terjadi melalui jalur sutera. Jalur sutera adalah jalur yang menghubungkan Tiongkok sampai ke daratan Roma dan Persia.
Teknik celup ikat atau tie dye di Indonesia mempunyai penyebutan berbeda-beda. Misalnya, di Palembang kain jumputan juga disebut dengan cinde atau kain pelangi.
ADVERTISEMENT
Nama jumputan sendiri berasal dari kata "jumput" yang berkaitan dengan pembuatan kain yang ditarik (dicomot) dam dijumput.
Umumnya, batik jumputam mempunyai motif sederhana. Mulai dari kayu, biji-bijian, sampai bunga. Batik jumputan tradisional hanya mempunyai motif yang terbatas.
Pasalnya, penggunaan batik jumputan tradisional hanya untuk acara khusus, seperti upacara adat.

Cara Membuat Kain Jumputan

Sebelum mulai membuat kain jumputan, ada berbagai alat dan bahan yang harus disiapkan yaitu:
Setelah semua alat dan bahan siap, berikut ini cara membuat kain jumputan yang dapat diikuti:
ADVERTISEMENT
Nah itu dia sekilas pembahasan mengenai sejarah kain jumputan Palembang dan cara pembuatannya.(LAU)