Konten dari Pengguna

Sejarah Kesultanan Samudera Pasai dan Raja yang Memimpin

Sejarah dan Sosial
Artikel yang membahas seputar sejarah hingga topik sosial lainnya.
25 Februari 2024 22:56 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Sejarah dan Sosial tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Kesultanan Samudera Pasai. Sumber foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Kesultanan Samudera Pasai. Sumber foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
Sebagai salah satu kerajaan Islam tertua di Nusantara, sejarah Kesultanan Samudera Pasai menjadi sangat menarik untuk diketahui. Kerajaan ini sendiri didirikan oleh Meurah Silu pada tahun 1267 M.
ADVERTISEMENT
Sejarah Samudera Pasai sendiri berasal dari berbagai sumber, yakni tulisan yang ada pada makam Sultan Malik As-Saleh, catatan perjalanan Marcopolo dan Ibnu Batutah, serta hikayat Raja Pasai.

Sejarah Kesultanan Samudera Pasai

Ilustrasi Kesultanan Samudera Pasai. Sumber foto: Unsplash
Dikutip dari Modul Sejarah Indonesia Kelas X, kesultanan Samudera Pasai merupakan kerajaan pertama di Indonesia yang bercorak Islam. Lokasinya berada di pantai utara Aceh, pada Sungai Pasangan.
Kerajaan ini sendiri didirikan oleh Meurah Silu pada 1267 Masehi. Setelah memeluk agama Islam, Meurah Silu mengganti namanya menjadi Malik Al Saleh. Beliau pun mulai memerintah Samudera Pasai pada tahun 1285 hingga 1297.
Pada tahun 1292, Malik Al-Saleh didatangi oleh seorang musafir asal Venetia yang bernama Marcopolo. Melalui catatan perjalanannya, barulah diketahui bahwa Malik Al-Saleh bergelar Sultan.
ADVERTISEMENT
Samudera Pasai berhasil mencapai puncak kejayaan saat pemerintahan Sultan Mahmud Malik Az Zahir atau Sultan Malik al Tahir II, yang berkuasa pada tahun 1326 hingga 1345.
Saat itu, Samudera Pasai berhasil berkembang menjadi pusat perdagangan di wilayah Nusantara. Bahkan, setiap tahunnya, kesultanan ini mampu mengekspor lada, kapur barus, dan sutra dalam jumlah yaang besar, hingga membuatnya sangat maju.
Tak heran jika pemerintahan Samudera Pasai juga bisa menjalin hubungan dengan kerajaan-kerajaan Islam di India dan Arab. Di masa kejayaannya pula, Samudera Pasai menggunakan mata uang dirham.

Raja-raja yang Memimpin

Selama berkuasa, Samudera Pasai dipimpin oleh sejumlah sultan atau raja. Di antaranya:
ADVERTISEMENT
Itulah dia sejarah Samudera Pasai beserta raja-raja yang memimpin. Semoga membantu! (RAF)