news-card-video
4 Ramadhan 1446 HSelasa, 04 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

Silsilah Bani Abbasiyah dan Khalifah yang Paling Terkenal

Sejarah dan Sosial
Artikel yang membahas seputar sejarah hingga topik sosial lainnya.
6 April 2023 21:05 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Sejarah dan Sosial tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi foto silsilah bani abbasiyah dan khalifah yang paling terkenal. Sumber foto: Unsplash
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi foto silsilah bani abbasiyah dan khalifah yang paling terkenal. Sumber foto: Unsplash
ADVERTISEMENT
Sebagai umat muslim, kita pasti pernah mendengar kata Bani Abbasiyah atau beberapa nama dari khalifah Abbasiyah, bukan? Dinasti satu ini menghasilkan banyak sekali khalifah terkenal dan berjasa bagi peradaban.
ADVERTISEMENT
Tahukah kamu tentang silsilah bani Abbasiyah dan siapa saja khalifah mereka? Lalu, bagaimana sejarah kekhalifahan Abbasiyah? Nah, jika kamu penasaran akan hal itu, silahkan simak ulasannya di artikel kali ini, ya!

Silsilah Bani Abbasiyah dan Khalifah yang Paling Terkenal

Ilustrasi foto silsilah bani abbasiyah dan khalifah yang terkenal. Sumber foto: Unsplash
Bani Abbasiyah adalah keturunan paman Nabi Muhammad, Abbas bin Abdul-Muththalib. Mereka adalah kekhalifahan ketiga Islam untuk meneruskan Nabi Muhammad. Bani Abbasiyah memerintah di Baghdad, Irak.
Sebelumnya, mereka menggulingkan Kekhalifahan Umayyah pada 750 M. Ketidakberdayaan menghadapi segala pemberontakan menyebabkan tumbangnya Dinasti Umayyah. Perbuatan ini disebut sebagai Revolusi Abbasiyah.
Tahukah kamu bahwa Islam mencapai masa keemasan pada masa Bani Abbasiyah? Misalnya saja, mereka berhasil melebarkan sayap hingga ke Asia Tengah. Pada saat itu juga, ilmu pengetahuan dan teknologi berkembang pesat. Terutama saat Khalifah Harun Ar-Rasyid memegang kendali pemerintahan.
ADVERTISEMENT
Saat Khalifah Harun Ar-Rasyid memerintah, negara bani Abbasiyah menjadi sangat makmur seperti, kekayaan melimpah, ilmu fiqih berkembang pesat, serta keamanan yang terjamin. Pada masa ini juga empat mazhab fiqih muncul.

Silsilah Khalifah Bani Abbasiyah

Selama masa berdiri, Dinasti Abbasiyah dipimpin oleh 37 khalifah. Sehingga menghasilkan silsilah seperti di bawah ini:

Khalifah Paling Terkenal

Lalu, siapa di antara ke-37 khalifah tersebut yang paling terkenal? Mereka adalah:
Itulah dia silsilah serta deretan khalifah yang paling terkenal pada masa Bani Abbasiyah. Semoga membantu dan menambah ilmu pengetahuan kamu, ya!
ADVERTISEMENT
(RAF)