Konten dari Pengguna

4 Bimbel di Bandung untuk SBMPTN Terbaik

Seputar Bandung
Menyediakan informasi serba serbi Bandung, mulai dari travel, kuliner, sejarah, dan lainnya.
1 Agustus 2024 14:13 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Bandung tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Bimbel di Bandung untuk SBMPTN, foto hanya ilustrasi, bukan gambar sebenarnya, Pexels/Tima Miroshinichenko
zoom-in-whitePerbesar
Bimbel di Bandung untuk SBMPTN, foto hanya ilustrasi, bukan gambar sebenarnya, Pexels/Tima Miroshinichenko
ADVERTISEMENT
Terdapat beberapa bimbel di Bandung untuk SBMPTN yang menawarkan berbagai program belajar. Kemunculan tempat tersebut tidak lepas dari status kota Bandung sebagai salah satu kota pelajar.
ADVERTISEMENT
Dengan banyaknya pilihan, calon mahasiswa menjadi tidak kebingungan dalam memilih tempat belajar. Melalui bimbel, calon mahasiswa dapat fokus pada materi-materi yang berkemungkinan muncul dalam soal SBMPTN.

4 Bimbel di Bandung untuk SBMPTN

Bimbel belajar biasanya mengajarkan berbagai materi-materi yang efektif serta menyediakan latihan dan try out untuk mengukur kemampuan siswanya. Berikut ini adalah beberapa bimbel di Bandung untuk SBMPTN yang dapat dipilih.

1. Brain Academy Ruangguru Buah Batu

Mengutip dari laman brainacademy.id, tempat ini menyediakan berbagai macam fasilitas belajar modern untuk siswanya. Selain itu, tempat ini juga menyediakan guru yang berpengalaman dengan kelas pengembangan diri.
Alamat: JL. Buah Batu, No. 50, Burangrang, Lengkong, Kota Bandung.

2. Edusmo

Edusmo juga menjadi salah satu tempat bimbel SBMPTN di Bandung. Tempat ini membuka program belajar berkonsep privat untuk membantu siswanya lulus SBMPTN. Selain itu, setiap materinya akan diajarkan oleh tutor terbaik dan berpengalaman dengan konsep belajar menyesuaikan siswanya.
ADVERTISEMENT
Alamat: Jl. Pager Gunung, Lebakgede, Coblong, Kota Bandung.

3. Smart Privat

Tempat ini bisa menjadi salah satu bimbel SBMPTN yang ada di Bandung. Di sini siswanya akan mendapatkan simulasi try out yang berkaitan dengan SBMPTN. Selain itu, proses belajarnya juga akan didampingi oleh tentir berpengalaman.
Alamat: Jl. Ciungwanara, Coblong, Kota Bandung.

4. Akademi Prestasi

Tempat ini menyediakan program bimbingan belajar kepada siswanya yang akan masuk PTN melalui jalur SBMPTN. Di sini, terdapat guru berpengalaman dalam proses pendampingan belajar. Selain itu, ada juga fasilitas lengkap dari masing-masing program belajar yang diambil siswanya.
Melalui try out yang bekala dan latihan soal harian, siswa akan dengan mudah mengerjakan soal SBMPTN nantinya.
ADVERTISEMENT
Alamat: Jl. Brigadir, Jend. Katamso, Sukamaju, Cibeunying, Kota Bandung.
Itulah informasi mengenai bimbel di Bandung untuk SBMPTN yang bisa dikunjungi. Semoga informasi ini bermanfaat! (AIN)