Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.88.1
Konten dari Pengguna
Kereta Ciremai Tujuan Mana? Berikut Rute dan Durasi Perjalanannya
16 November 2024 14:25 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Seputar Bandung tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
KA Ciremai merupakan moda transportasi yang dapat dipilih untuk melakukan perjalanan ke luar kota dari Bandung. Bukan hanya antarkota, kereta ini juga menghubungkan dua provinsi Pulau Jawa. Sebagai calon penumpang, tentunya penting untuk tahu Kereta Ciremai tujuan mana.
ADVERTISEMENT
Hal tersebut dapat membantu perencanaan perjalanan jadi lebih efisien. Untuk saat ini, KA Ciremai dijadikan opsi untuk berbagai perjalanan, termasuk perjalanan bisnis, liburan hingga mudik.
Info Kereta Ciremai Tujuan Mana, Durasi dan Tiket Perjalanannya
KA Ciremai baru hadir di bulan September tahun 2013. Kereta ini melayani kelas campuran, yang mencakup kelas Eksekutif dan Ekonomi. Hal ini memungkinkan pengguna kereta untuk membooking kursi penumpang sesuai bujet dan fasilitas yang diinginkan.
Seperti yang sudah disinggung, Kereta Api Ciremai memulai perjalanan dari Bandung hingga keluar provinsi, yang tak lain adalah Provinsi Jawa Tengah. Adapun terkait rute Kereta Ciremai tujuan mana dan jarak perjalanannya bisa simak penjelasan di bawah ini.
1. Rute Tujuan Kereta Ciremai
Sejak pertama kehadirannya, sebetulnya KA Ciremai hanya melayani perjalanan dari Bandung ke Cirebon. Yang kemudian di tahun 2016 secara resmi dilakukan perpanjangan rute hingga mencapai Kota Semarang. Jarak tempuh dalam sekali perjalanan Bandung - Semarang ini bisa memakan perjalanan 451 KM.
ADVERTISEMENT
Kereta yang awalnya hanya berada di bawah pengelolaan Daerah Operasional 3 Cirebon, saat ini kereta tersebut pun melibatkan Daerah Operasional 4 Semarang. Tentunya, KA Ciremai membantu pendapatan kedua Daerah Operasional tersebut meningkat.
2. Jadwal Pemberangkatan dan Durasinya
Dalam sehari, Kereta Ciremai melayani para penumpang untuk perjalanan antarkota Bandung - Cirebon - Semarang hanya satu kali dari dari stasiun awal-akhir. Mengutip website resmi booking.kai.id, berikut jadwal pemberangkatan KA Ciremai:
ADVERTISEMENT
3. Harga Tiket KA Ciremai
Berikut rangkuman harga tiket berdasarkan kelas dan rute KA Ciremai:
Dengan mengetahui informasi Kereta Ciremai tujuan mana serta harga tiketnya, pengguna kereta dapat mempertimbangkan dengan baik sebelum booking tiket . Lantas, apakah kereta tersebut sesuai dengan kebutuhan? (INE)