Konten dari Pengguna

Lokasi Kurokoffee dan Daya Tariknya untuk Pilihan Hangout Seru

Seputar Bandung
Menyediakan informasi serba serbi Bandung, mulai dari travel, kuliner, sejarah, dan lainnya.
30 November 2023 15:57 WIB
·
waktu baca 3 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Bandung tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi kurokoffee. Sumber: www.unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi kurokoffee. Sumber: www.unsplash.com
ADVERTISEMENT
Selain menyuguhkan tempat wisata, Bandung dan sekitarnya juga menyediakan banyak sekali tempat makan. Mulai dari restoran hingga kafe, semua tersedia dan bisa ditemukan dengan mudah. Salah satu kafe cukup banyak dikunjungi adalah Kurokoffee.
ADVERTISEMENT
Mengutip laman kurokoffee.co, kafe ini memiliki dua lokasi berbeda yang sama-sama memiliki konsep yang unik, yaitu di kawasan Ciumbuleuit Kota Bandung dan Kota Baru Parahyangan, Kabupaten Bandung.

Daya Tarik dan Menu Kopi di Kurokoffee

Ilustrasi kurokoffee. Sumber: www.unsplash.com
Tentunya warga Bandung dan sudah tidak asing lagi dengan Kurokoffee karena tempat ini memberikan suasana yang nyaman di indoor atau outdoor.
Selain itu sajian menunya juga tak kalah menarik dengan harga yang tergolong ramah di kantong. Berikut adalah beberapa daya tarik cafe ini.

1. Mengusung Konsep Alam

Yang membedakan Kurokoffee dengan kafe lain adalah kafe ini menyuguhkan konsep menyatu dengan alam. Tentunya, pengunjung bisa merasakan udara segar sambil menikmati hidangan lezat. Pohon-pohon besar berada di sekeliling bangunan mendukung suasana dengan beberapa tempat duduk di bawahnya.
ADVERTISEMENT

2. Eksterior dan Interior yang Aestetik

Kafe ini memiliki kondisi eksterior dan interior yang aestetik di setiap sudutnya, sehingga cocok sekali jika dijadikan sebagai latar foto Instagram.

3. Area yang Luas

Area kafe terbilang luas sehingga pengunjung bisa menikmati hidangan di kursi manapun sesuai dengan kenyamanannya. Biasanya, lebih banyak orang memilih menikmati suasana di area outdoor demi merasakan kesegaran di tempat tersebut.

4. Cocok untuk Beraktivitas Online

Jika ingin meningkatkan mood dalam beraktivitas online, rasanya tempat ini sangat cocok. Suasana nyaman dengan fasilitas internet yang memadai sangat mendukung semua aktivitas pengunjung.

4. Tempat Hangout Seru

Ngopi dan ngobrol santai di bawah pohon rindang pastinya memberikan suasana nyaman juga menenangkan. Apalagi ditambah dengan musik ala cafe yang diputar membuat siapa saja semakin betah berlama-lama berada di tempat ini.
ADVERTISEMENT
Baik di kafe Ciumbuleuit maupun Kota Baru Parahyangan, sama-sama memiliki menu kopi andalan yang selalu dicari pengunjungnya. Berikut informasinya.

Cara Menuju Kurokoffee Ciumbuleuit, Bandung

Ilustrasi kurokoffee. Sumber: www.unsplash.com
Jika sedang berada di sekitar Ciumbuleuit dan tertarik untuk berkunjung ke Kurokoffee Ciumbuleuit, berikut cara menuju dengan menggunakan bus.
ADVERTISEMENT
Pemberhentian Bus dekat Kuro Coffee:
Jalur Bus ke Kuro Coffee:
Kafe ini bisa dikunjungi dengan pilihan lokasi sebagai berikut:
Jadi, jika ingin mendapatkan kopi enak dan suasana nyaman, pilihan ke Kurokoffee rasanya jadi keputusan yang tepat. Selamat hangout seru! (VAN)