Konten dari Pengguna

Menu Hi, Brew! Coffee & Eatery yang Aestetik di Bandung

Seputar Bandung
Menyediakan informasi serba serbi Bandung, mulai dari travel, kuliner, sejarah, dan lainnya.
2 Januari 2024 15:12 WIB
·
waktu baca 4 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Bandung tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi hi, brew! coffee & eatery. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: www.unsplash.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi hi, brew! coffee & eatery. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: www.unsplash.com
ADVERTISEMENT
Maraknya budaya ngopi di kalangan anak muda di Indonesia, semakin mendorong pertumbuhan bisnis kedai kopi, terutama di Bandung. Salah satu pilihan tempat yang menarik adalah Hi, Brew! Coffee & Eatery yang aestetik dan dikenal memliki menu yang lengkap serta lezat.
ADVERTISEMENT
Disebut aestetik karena bangunan kafe ini memiliki warna-warna bumi yang kekinian. Seperti bangunan di bagian luar yang didominasi oleh warna cokelat, menyatu dengan warna putih dan hitam yang mendominasi bagian dalam ruangan.
Ilustrasi hi, brew! coffee & eatery. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: www.unsplash.com
Menurut informasi dari laman resmi Instagram @hi.brewcoffee, Hi, Brew! Coffee & Eatery Bandung ini tidak hanya menawarkan tempat yang istimewa dan unik, melainkan juga mempunyai berbagai pilihan makanan dan minuman yang digemari pengunjungnya.
Berikut ini daftar makanan dan minuman yang akan didapatkan di cafe aestetik tersebut.

1. Brunch

2. Asian Series

ADVERTISEMENT

3. Starters

4. Salad

5. Pasta

6. Pizza

7. Coffee

9. Drinks

Informasi Lengkap Hi, Brew! Coffee & Eatery

Ilustrasi hi, brew! coffee & eatery. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: www.unsplash.com
Selain memiliki menu serba enak dengan beragam pilihan dan tempat yang aestetik, masih ada lagi daya tarik lainnya dari kafe ini. Apa saja?
ADVERTISEMENT

1. Memiliki Tempat yang Luas

Dengan tempat yang luas, pengunjung bisa memilih duduk di dalam atau luar ruangan atau outdoor di mana pengunjung bisa merasakan segarnya angin Kota Bandung yang sejuk.

2. Pilihan Tempat Kerja dan Nugas

Suasana nyaman dan hidangan nikmat rasanya begitu sempurna untuk menemani aktivitas pengunjung, baik untuk bekerja atau mengerjakan tugas. Apalagi jumlah meja di kafe ini terbilang banyak dengan jarak kursi satu dengan lainnya cukup jauh.

3. Bisa Jadi Tempat Hangout Sekaligus Me Time

Tempat ini cocok untuk pengunjung yang ingin berkumpul bersama dengan teman atau untuk merayakan ulang tahun. Bahkan, cocok bagi yang ingin menikmati kopi sendirian atau me time karena secara keseluruhan, suasananya cukup tenang.
Apabila penasaran ingin berkunjung ke kafe ini, pengunjung bisa datang setiap hari Senin sampai Kamis mulai pukul 09.00 sampai 22.00 WIB dan hari Jumat sampai Minggu mulai pukul 09.00 sampai 23.00 WIB. Bisa juga reservasi terlebih dahulu melalui nomor 0881-0237-12174.
ADVERTISEMENT
Lokasi Hi, Brew! Coffee & Eatery terletak di Jl. Boscha No.43, Pasteur, Kec. Sukajadi, Kota Bandung, Jawa Barat.
Jika ingin menuju ke cafe ini mengendarai kendaraan pribadi, berikut waktu dan jaraknya:
Pengunjung juga bisa menggunakan bus Kobanter Baru 06 terminal Ciroyom – terminal angkot Cicaheum, dengan rute:
Terminal Ciroyom - Stasiun Ciroyom - Jalan Arjuna, 61 - Simpang Arjuna-Bima- Padjajaran 2 - Simpang Paskal Pajajaran - Depan Istana Plaza - Jalan Pasirkaliki 178 – SPBU RSHS - Kampus Kebidanan Poltekkes Bandung - Pasar Sederhana – Sukamaju - Polsek Sukajadi - Bank Mandiri Sukajadi. Kemudian bisa dilanjutkan dengan kendaraan online.
ADVERTISEMENT
Hi, Brew! Coffee & Eatery menyajikan beragam menu yang lezat, lokasi terjangkau berbagai moda transportasi umum dan fasilitas memadai. Jadi, sangat cocok untuk menghabiskan waktu dengan teman maupun keluarga di tempat cafe ini. (VAN)