Profil SMPN 8 Bandung yang Menjadi Salah Satu Sekolah Favorit

Seputar Bandung
Menyediakan informasi serba serbi Bandung, mulai dari travel, kuliner, sejarah, dan lainnya.
Konten dari Pengguna
27 Mei 2024 14:29 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Bandung tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
profil SMPN 8 Bandung. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/rafael atantya
zoom-in-whitePerbesar
profil SMPN 8 Bandung. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/rafael atantya
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Sebelum meneruskan pendidikan ke tingkat SMP, pada orang tua dan calon siswa tentunya mencari tahu lebih dulu latar belakang sekolah yang akan dituju. Bagi yang tinggal di Bandung, mengetahui profil SMPN 8 Bandung bisa menjadi pertimbangan saat akan memilih sekolah.
ADVERTISEMENT
Apalagi sekolah ini menjadi salah satu sekolah andalan di Bandung. Hal itu lantaran sekolah ini berhasil mencetak siswa-siswi berprestasi.

Ini Dia Profil SMPN 8 Bandung

profil SMPN 8 Bandung. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/aniq danial
Dikutip dari smpn8bandung.sch.id, SMP Negeri 8 Bandung asalnya bernama SMP Negeri 1 Ujungberung, Kabupaten Bandung. Hal itu karena terjadi pengembangan wilayah Kota Bandung pada tahun 1991.
Sekolah ini berlokasi di Jalan Alun-Alun Utara No.211 B, Cigending, Kecamatan Ujung Berung, Kota Bandung, Jawa Barat 40611. Lokasinya cukup strategis dan berdekatan dengan beberapa fasilitas umum.
Selain itu, sekolah ini juga dilengkapi dengan sarana yang menunjang. Beberapa di antaranya, seperti:

1. Laboratorium Komputer

Laboratorium komputer ini digunakan oleh siswa untuk belajar TIK (Teknologi Komunikasi dan Informatika). Laboratorium ini juga dilengkapi dengan personal komputer dan juga laptop. Di dukung pula dengan tenaga pendidik yang profesional.
ADVERTISEMENT

2. Perpustakaan

Sekolah ini juga menyediakan perpustakaan yang nyaman dan lengkap. Beberapa buku yang bisa ditemukan di sana seperti buku paket yang berkaitan dengan mata pelajaran, buku pengetahuan umum, buku fiksi, hingga buku non fiksi.

Prestasi dan Misi SMPN 8 Bandung

profil SMPN 8 Bandung. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/ed us
Selain menawarkan sarana yang lengkap, sekolah ini juga telah banyak mencetak prestasi. Beberapa di antaranya, seperti lomba pentas PAI, olimpiade Bahasa Inggris tingkat Provinsi Jawa Barat, pencak silat IPSI CUP tingkat Kota Bandung, dan masih banyak lagi.
SMPN 8 Bandung memiliki visi, yaitu terwujudnya siswa yang smart, ceria dan berwawasan global. Smart ceria sendiri merupakan nilai-nilai yang harus dimiliki oleh setiap siswa sebagai berikut.
ADVERTISEMENT
Profil SMPN 8 Bandung ini bisa dijadikan sebagai referensi bagi para calon peserta didik. Dengan begitu, para orang tua dan calon siswa bisa mendapatkan gambar mengenai sekolah tersebut. (VIN)