Konten dari Pengguna

Wetland Park Cisurupan, Tempat Healing yang Tidak Jauh dari Pusat Kota

Seputar Bandung
Menyediakan informasi serba serbi Bandung, mulai dari travel, kuliner, sejarah, dan lainnya.
28 Februari 2024 13:54 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Bandung tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Wetland Park Cisurupan. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Devon Daniel
zoom-in-whitePerbesar
Wetland Park Cisurupan. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Devon Daniel
ADVERTISEMENT
Kota Bandung memiliki banyak destinasi menarik yang cocok untuk healing. Salah satunya Wetland Park Cisurupan. Tempatnya masih alami, dan yang terpenting tidak jauh dari pusat kota, sehingga mudah dijangkau.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari laman bandung.go.id, Wetland Part merupakan kawasan taman yang ada di lahan seluas empat hektar. Selain gazebo-gazebo yang nyaman, terdapat spot mural warna-warni yang biasanya menjadi tempat berfoto.

Daya Tarik dan Aktivitas di Wetland Park Cisurupan, Bandung

Wetland Park Cisurupan. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Muhammad Ruqi Yaddin
Wetland Park Cisurupan merupakan sebuah taman wisata yang indah dan masih asri. Tamannya cukup luas untuk dijelajahi.
Di sana terdapat 19 kolam yang berfungsi sebagai tempat menampung air hujan. Pengunjung dapat menikmati pemandangan hijau beserta banyak kolam ikan di taman ini.
Suasana pedesaannya begitu terasa, dan udaranya masih segar serta bersih, terutama di pagi. Beberapa aktivitas menari yang bisa dilakukan di antaranya yaitu:
ADVERTISEMENT

Harga Tiket dan Fasilitas Wetland Park Cisurupan

Wetland Park Cisurupan. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Claudio Schwarz
Bagi pengunjung yang ingin datang ke sana, tidak ada pemungutan tiket masuk ke Wetland Park ini. Namun, pengunjung wajib membayar karcis parkir kendaraan dengan tarif yang berlaku, yaitu:
Selain tidak ada biaya tiket masuk, fasilitas yang tersedia juga cukup memadai. Inilah fasilitas yang dapat digunakan selama berada di sana:

Alamat dan Jam Buka Wetland Park Cisurupan

Wetland Park Cisurupan. Foto hanya ilustrasi, bukan tempat sebenarnya. Sumber: Unsplash/Rizal
Bagi yang tertarik berkunjung, tidak perlu khawatir akan sulit menemukan tempatnya, karena berada tidak jauh dari pusat kota. Taman ini berada di Jl. Cilengkrang 1, Cisurupan, Kec. Cibiru, Kota Bandung, Jawa Barat 40614.
Tempat wisatanya menawarkan waktu buka setiap hari yang cukup lama, atau tepatnya dari pukul 07.30-17.00 WIB.
ADVERTISEMENT
Itulah Wetland Park Cisurupan yang bisa menjadi tempat healing yang murah di Bandung. (ERI)