Konten dari Pengguna

5 Jenis Tanaman Calathea beserta Cara Merawatnya

Seputar Hobi
Artikel yang membahas seputar hobi seperti menggambar, memelihara tanaman, hewan peliharaan, hingga meracik kopi.
4 Januari 2024 15:14 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Hobi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi jenis tanaman calathea. Sumber: pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi jenis tanaman calathea. Sumber: pixabay
ADVERTISEMENT
Tanaman hias calathea yang indah dipandang kerap menjadi incaran para pecinta tanaman. Salah satu jenis tanaman calathea uang banyak diminati adalah lancifolia.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Tentang Calathea karya Muliana, tanaman hias calathea tumbuh secara alami di daerah tropis Amerika dan memiliki banyak kegunaan.
Kenali beragam jenis tanaman calathea beserta cara merawatnya dalam ulasan berikut ini.

Jenis Tanaman Calathea

Ilustrasi jenis tanaman calathea. Sumber: pixabay
Inilah aneka jenis tanaman calathea yang memiliki tampilan cantik dan banyak diminati.

1. Calathea lancifolia

Tanaman yang umumnya dikenal sebagai Rattlesnake atau ular berbisa ini memiliki kemampuan bertahan di cuaca dingin.

2. Calathea orbifolia

Ciri khas tanaman ini terdapat pada daunnya yang berwarna hijau cerah dengan garis keperakan yang halus dan cantik. Ukuran tanaman ini bisa menjadi sangat besar bila tumbuh dengan baik.

3. Calathea bachemiana

Calathea bachemiana memiliki daun hijau yang menarik. Bentuk daunnya yang cenderung lebih tajam menyerupai tombak ketimbang daun jenis calathea lainnya.
ADVERTISEMENT

4. Calathea lutea

Spesies calathea lutea ini dapat tumbuh tegak dan tinggi dibanding tanaman calathea lainnya.
Di luar ruangan, calathea lutea dapat mencapai ketinggian sekitar 14 kaki. Ketika tumbuh di dalam ruangan, ukurannya lebih mudah diatur.

5. Calathea majestica

Calathea majestica merupakan salah satu varietas calathea yang paling menakjubkan. Daunnya yang berukuran besar dan berbentuk bulat telur membuatnya tampak indah dan memesona. Apalagi ditambah dengan motif garis-garis putih yang membentang dari tengah ke tepi daun.
Supaya calathea majestica tetap sehat, berikan lingkungan yang stabil dengan suhu yang cenderung hangat, kelembapan yang sedikit lebih tinggi, serta sinar matahari tidak langsung.

Cara Merawat Calathea

Layaknya tanaman pada umumnya, calathea juga perlu mendapat perawatan yang tepat agar bisa tumbuh subur. Berikut adalah bahan yang perlu dipersiapkan beserta langkah perawatannya.
ADVERTISEMENT

1. Alat dan Bahan

2. Langkah Perawatan

Demikian penjelasan mengenai jenis tanaman calathea beserta cara merawatnya perlu untuk diketahui. (ARH)