7 Sepeda Gunung Harga 700 Ribuan hingga 1 Jutaan

Seputar Hobi
Artikel yang membahas seputar hobi seperti menggambar, memelihara tanaman, hewan peliharaan, hingga meracik kopi.
Konten dari Pengguna
14 Mei 2024 18:39 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Hobi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi sepeda gunung harga 700 ribuan. Sumber: pixabay
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi sepeda gunung harga 700 ribuan. Sumber: pixabay
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Sepeda gunung atau mountain bike identik dengan ciri gagah, kokoh, dan dapat melaju sangat kencang. Kendati memiliki ciri-ciri keren tersebut, sepeda gunung tak lantas selalu dibanderol dengan harga selangit. Banyak sepeda gunung harga 700 ribuan hingga satu jutaan yang dijual di pasaran. Di antaranya sepeda gunung BMX, Polygon Monarch dan MTB Trex XT.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari buku Pasarnye Jakarte karya Gagas Ulung, untuk merek internasional seperti sepeda gunung Schwinn atau sepeda gunung Beiou harganya memang dapat mencapai dua digit. Namun, sepeda gunung harga 700 ribuan hingga 1 jutaan kualitasnya juga tak kalah memuaskan.

Sepeda Gunung Harga 700 Ribuan Hingga 1 Jutaan

Ilustrasi sepeda gunung harga 700 ribuan. Sumber: pixabay
Berikut beberapa sepeda gunung harga 700 ribuan hingga satu jutaan beserta dengan penjelasannya:

1. MTB Trex XT 787

Sepeda gunung MTB Trex XT 787 dapat digunakan untuk berbagai kegiatan dan dipakai segala usia, mulai dari anak-anak, remaja, dewasa, sampai dengan lansia
Brand sepeda gunung Trex ini dapat menjadi pilihan semua kalangan, sebab kualitasnya yang bagus namun harganya terjangkau. Brand sepeda gunung lokal ini tersedia dalam berbagai varian, salah satunya MTB Trex XT 787.
ADVERTISEMENT

2. Polygon Monarch 2.0

Polygon Monarch 2.0 tidak hanya nyaman dipakai sebagai sepeda gunung, sepeda ini juga nyaman digunakan di jalanan perkotaan. Rem cakram mekanik hingga suspense standar gunung dari sepeda ini dapat memberi kenyamanan saat melalui jalan rusak di perkotaan.

3. Paragon MTB 26

Untuk yang memiliki budget terbatas, sepeda gunung Paragon bisa jadi pilihan yang tepat. Spesifikasi sepeda ini pun terbilang bagus untuk sebuah sepeda gunung.

4. MTB 26” Atlantis

MTB 26” Atlantis termasuk salah satu merek sepeda gunung, yang berkualitas tinggi dan harganya masih bisa dijangkau. Bodi sepeda gunung ini juga kokoh karena bagian depan shok-nya ringan, dan yang paling penting adalah harganya yang terjangkau.

5. Cascade 2 Polygon

Serip Cascade 2 Polygon dikenal dengan ketangguhannya, awet, kokoh, ringan, dengan banyak tipe yang diluncurkan. Sehingga, pengguna memiliki banyak pilihan yang bisa disesuaikan dengan kebutuhan dan budget.
ADVERTISEMENT

6. Polygon Monarch M3

Varian sepeda Polygon Monarch M3 dapat dipilih dengan harga yang terjangkau dengan bobot yang cukup ringan yakni hanya 17,2 kilogram.

7. MTB 26 Odessy

Seri sepeda gunung Odessy dengan tipe MTB 26 ini bisa jadi pilihan yang tepat untuk memiliki sepeda gunung dengan tampilan yang mewah.
Demikian penjelasan mengenai sepeda gunung harga 700 ribuan hingga satu jutaan. (ARH)