Konten dari Pengguna

Cara Bercocok Tanam di Rumah dengan Metode Hidroponik

Seputar Hobi
Artikel yang membahas seputar hobi seperti menggambar, memelihara tanaman, hewan peliharaan, hingga meracik kopi.
17 Mei 2023 19:39 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Hobi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi cara bercocok tanam di rumah. Sumber: Cepris/Pixabay.com
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi cara bercocok tanam di rumah. Sumber: Cepris/Pixabay.com
ADVERTISEMENT
Cara bercocok tanam di rumah bisa dilakukan dengan menggunakan metode hidroponik. Metode ini menggunakan air menjadi medium utama sebagai pengganti tanah.
ADVERTISEMENT
Jimmy Halim dalam bukunya yang berjudul 6 Teknik Hidroponik mengatakan bahwa hidroponik bisa dijadikan pilihan bercocok tanam di masa kini.
Menanam dengan teknik hidroponik bisa dikatakan sebagai alternatif bercocok tanam pada lahan terbatas, terutama di daerah perkotaan.

Cara Bercocok Tanam dengan Metode Hidroponik

Ilustrasi cara bercocok tanam di rumah. Sumber: Rubymew/Pixabay.com
Terdapat berbagai cara bercocok tanam dengan metode hidroponik. Salah satunya adalah hidroponik dengan menggunakan barang bekas. Cara ini relatif mudah karena menggunakan barang-barang yang mudah didapatkan dan tersedia di rumah.
Barang-barang bekas, seperti wadah plastik, tempayan, dan keranjang plastik, bisa digunakan sebagai tempat untuk menanam tanaman hidroponik.
Berikut ini adalah langkah-langkanya seperti dikutip dari buku Hidroponik oleh Pinus Lingga.
ADVERTISEMENT
Cara bercocok tanam di rumah dengan hidroponik diminati banyak orang. Alasannya karena lebih hemat tempat, relatif mudah, tanpa pestisida, dan irit air. Selain praktis, sayur atau buah yang dihasilkan pun lebih sehat dan berkualitas baik. (NPS)