Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.102.2
Konten dari Pengguna
Tips Mandi Bunga untuk Perempuan dan Ragam Manfaatnya
1 Agustus 2024 22:14 WIB
·
waktu baca 1 menitTulisan dari Seputar Hobi tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan

ADVERTISEMENT
Tips mandi bunga dapat diterapkan untuk mendapatkan manfaat dari mandi bunga secara maksimal. Salah satu tips yang dapat dilakukan adalah dengan melakukan mandi bunga saat pagi hari. Selain itu, masih ada beberapa tips lainnya yang dapat dilakukan ketika mandi bunga.
ADVERTISEMENT
Tips Mandi Bunga untuk Perempuan agar Manfaatnya Maksimal
Dikutip dari dalam buku berjudul Bunga Rampai Konsep dan Teori Keperawatan yang disusun oleh Ns. Hamka, M.Kep, Joice Mermy Laoh, S.Pd., S.Kep.,Ners., M.Kep, Nurseha S. Djaafar, S.Pd, S.kep, Ns, M.kes (2024: 190), mandi secara umum bermanfaat untuk membersihkan dan menghilangkan bau badan, keringat, membersihkan sel kulit yang mati dan merangsang sirkulasi darah.
Tak hanya itu, mandi juga dipercaya dapat membuat tubuh terasa segar dan nyaman. Selain itu, mandi juga memiliki manfaat untuk mengurangi infeksi akibat kulit kotor, dan juga menjaga kebersihan tubuh.
Mandi dapat dilakukan dengan menggunakan sabun atau bunga agar mandi terasa wangi dan segar. Mandi bunga banyak dilakukan khususnya bagi perempuan karena dipercaya memberikan manfaat yang banyak.
ADVERTISEMENT
Salah satu manfaat mandi bunga adalah membantu mengurangi stres dan merelaksasikan pikiran. Hal ini karena aroma wangi bunga membantu menenangkan pikiran. Selain itu aroma wangi bunga juga membantu produksi serotonin sehingga suasana hati dan perasaan tenang dapat tercipta.
Mandi bunga juga dipercaya bermanfaat untuk menjaga kesehatan kulit. Air yang digunakan untuk mandi bunga mengandung antioksidan dan kandungan senyawa anti inflamasi yang membuat kulit menjadi lebih sehat dan lembut.
Agar manfaat tersebut dapat terasa lebih maksimal, berikut ini adalah beberapa tips mandi bunga yang dapat dicoba.
ADVERTISEMENT
Itu dia beberapa tips mandi bunga beserta manfaatnya yang dapat diterapkan dengan mudah. Dengan begitu, manfaat mandi bunga akan terasa lebih maksimal. (DAP)