Konten dari Pengguna

3 Restoran Chinese Food Jakarta yang Menggoyang Lidah

Seputar Jakarta
Mengulas serba serbi kota Jakarta, mulai dari sejarah, pariwisata, kebudayaan, dan lainnya.
1 Desember 2023 15:57 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Jakarta tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Ilustrasi Restoran Chinese Food Jakarta, Sumber Unsplash Jimmy Dean
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Restoran Chinese Food Jakarta, Sumber Unsplash Jimmy Dean
ADVERTISEMENT
Makanan khas Tiongkok atau chinese food adalah salah satu jenis hidangan yang sering diburu oleh para pencinta kuliner. Oleh sebab itu, banyak restoran chinese food Jakarta yang bisa dikunjungi. Terlebih lagi saat akhir pekan tiba.
ADVERTISEMENT
Di antara restoran tersebut, ada beberapa tempat yang patut dicoba. Hal ini disebabkan tempat-tempat ini menyediakan menu yang lezat dengan harga relatif terjangkau.

Restoran Chinese Food Jakarta

Ilustrasi Restoran Chinese Food Jakarta, Sumber Unsplash Anna Pelzer
Mengutip buku Tekstil untuk Restoran Hotel, Sunarmi (2022: 14), restoran ialah bangunan yang di dalamnya dilengkap meja aman untuk menjual makanan dan minuman. Kini, banyak restoran dibangun di berbagai kota besar seperti Jakarta.
Jakarta sendiri mempunyai beragam jenis restoran. Misalnya adalah tiga restoran chinese food Jakarta yang mempunyai menu menggoyang lidah berikut ini.

1. Angke Restaurant

Restoran ini sudah dibuka sejak tahun 1978. Itulah mengapa Angke Restaurant menjadi salah satu tempat makanan khas Tiongkok yang legendaris. Berbagai menu asal Hakka di China bisa ditemukan di sini. Salah satunya adalah lindung cah fumak.
ADVERTISEMENT

2. Wong Fu Kie

Salah satu restoran legendaris lainnya adalah Wong Fu Kie. Tak hanya itu saja, rasanya pun autentik sehingga mampu menggoyang lidah. Berbagai menu khas Tiongkok bisa dicoba di sini, seperti bakmi, kwetiau, dan lain sebagainya

3. Paradise Dynasty

Paradise Dynasty bisa dikunjungi jika ingin menikmati makanan khas Tiongkok setelah berbelanja. Berbagai menu bisa dicoba di sini, seperti la mian pangsit babi pedas dan xiao long bao. Restoran inipun menyajikan menu dengan daging dan mi yang berlimpah.
ADVERTISEMENT
Ketiga restoran chinese food Jakarta ini bisa dikunjungi bersama keluarga. Dengan demikian, suasana makan menjadi lebih menyenangkan. (LOV)