Konten dari Pengguna

3 Tempat Sarapan di Sunter untuk Memulai Hari

Seputar Jakarta
Mengulas serba serbi kota Jakarta, mulai dari sejarah, pariwisata, kebudayaan, dan lainnya.
6 Juni 2024 16:13 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Seputar Jakarta tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Tempat Sarapan di Sunter. Foto Hanya Ilustrasi, Bukan Tempat Sebenarnya. Sumber Unsplash Pille R Priske
zoom-in-whitePerbesar
Tempat Sarapan di Sunter. Foto Hanya Ilustrasi, Bukan Tempat Sebenarnya. Sumber Unsplash Pille R Priske
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Setiap pagi, sarapan dibutuhkan agar tubuh memperoleh energi sebelum memulai hari. Begitu pula oleh masyarakat yang tinggal di daerah Sunter dan sekitarnya. Beberapa tempat sarapan di Sunter, Jakarta Utara bisa disinggahi untuk melakukannya.
ADVERTISEMENT
Tempat-tempat ini dapat dituju jika sedang ingin sarapan di luar rumah. Selain itu, berbagai tempat ini juga bisa didatangi untuk berwisata kuliner di pagi hari.

Referensi Tempat Sarapan di Sunter

Tempat Sarapan di Sunter. Foto Hanya Ilustrasi, Bukan Tempat Sebenarnya. Sumber Unsplash Annie Spratt
Menurut situs jakarta.go.id, Jakarta Utara adalah kota adminsitrasi yang berada di sisi utara daratan Jakarta. Luasnya mencapai 139.560 hektar.
Kota ini terdiri dari berbagai daerah. Salah satunya adalah Sunter yang berada di Kecamatan Tanjung Priok. Di daerah inilah ada banyak tempat sarapan yang bisa disinggahi sebelum memulai hari. Berikut beberapa di antaranya.

1. MALACCA TOAST Sunter

Salah satu tempat sarapan di Sunter yang bisa dicoba adlaah MALACCA TOAST Sunter. Sesuai namanya, tempat ini menyediakan bermacam-macam menu toast atau roti panggang. Tempat ini juga menyediakan menu nasi dengan rasa yang tak kalah nikmat.
ADVERTISEMENT

2. Gerobak Betawi Sunter

Bila ingin sarapan dengan menu khas Betawi, Gerobak Betawi Sunter bisa dipertimbangkan. Di sini, beraneka ragam menu khas suku asli Jakarta tersebut dapat dipesan, seperti soto betawi. Selain itu, menu khas Indonesia lainnya juga bisa dicoba di sini.

3. Bakmi Ayam Abadi Sunter (Hok Kian Lo mie)

Bakmi karet juga bisa dipertimbangkan sebagai menu sarapan. Jika ingin mencobanya, Bakmi Ayam Abadi Sunter (Hok Kian Lo Mie) bisa dihampiri. Selain bakmi karet, lomie dan nasi campur juga dapat dipesan di sini.
ADVERTISEMENT
Dari ulasan di atas dapat diketahui bahwa tiga tempat sarapan di Sunter ini juga buka sampai malam. Jadi, tempat-tempat tersebut bisa dikunjungi saat ingin makan siang maupun makan malam di luar. (LOV)