Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.93.2
Konten dari Pengguna
5 Universitas di Jakarta Barat yang Jadi Kampus Idaman
13 Desember 2023 13:15 WIB
·
waktu baca 3 menitTulisan dari Seputar Jakarta tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Di zaman sekarang ini, kebutuhan akan pendidikan semakin meningkat. Bagi yang berdomisi di Jakarta Barat , mencari universitas di Jakarta Barat bukanlah hal yang sulit.
ADVERTISEMENT
Apalagi kebanyakan universitas yang ada di Jakarta Barat ini sudah terakreditasi A. Sehingga cocok dijadikan sebagai kampus idaman.
5 Universitas di Jakarta Barat Terbaik
Dikutip dari smb.ittelkom-sby.ac.id, universitas adalah lembaga pendidikan tinggi yang menawarkan berbagai program studi. Berikut ini beberapa universitas di Jakarta Barat yang bisa dijadikan referensi.
1. Universitas Trisakti
Universitas Trisakti merupakan salah satu perguruan tinggi swasta terbaik di Jakarta. Universitas Trisakti telah mencetak lulusan terbaik di bidang ilmu ekonomi, teknik, kedokteran, hukum, dan seni.
Sementara untuk bidang studinya sendiri ada program studi di berbagai bidang, termasuk Teknik, Ekonomi, Kedokteran, Ilmu Hukum, Arsitektur, Farmasi, dan lain-lain. Fasilitas yang disediakan pun cukup lengkap mulai dari perpustakaan modern, laboratorium, dan pusat olahraga.
Alamat: Jalan Letjen S. Parman No.1, RT.6/RW.16, Grogol, Kecamatan Grogol petamburan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11440.
ADVERTISEMENT
2. Universitas Esa Unggul
Universitas Esa Unggul dikenal sebagai kampus yang modern dan nyaman. Universitas Esa Unggul menawarkan program studi di bidang ilmu sosial dan humaniora, bisnis, komunikasi, teknik, dan kedokteran.
Alamat: Jalan Arjuna Utara No.9, Duri Kepa, Kecamatan Kb. Jeruk, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11510.
3. Universitas Bina Nusantara
Universitas Bina Nusantara atau lebih dikenal dengan nama Binus ini menjadi salah satu universitas yang cukup populer. Binus ini menawarkan program studi di bidang bisnis, seni dan desain, komunikasi, dan ilmu sosial. Dilengkapi pula dengan fasilitas yang cukup lengkap.
Alamat: Jalan Raya Kebon Jeruk No.27, RT.1/RW.9, Kemanggisan, Kecamatan Palmerah, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11530.
4. Universitas Mercu Buana
Rekomendasi terakhir yaitu Universitas Mercu Buana. Universitas ini didirikan pada tahun 1985 sehingga memiliki pengalaman yang mumpuni dalam mencetak lulusan terbaiknya.
ADVERTISEMENT
Untuk program studi yang ditawarkan meliputi bidang teknik, bisnis, seni, komunikasi, dan lain-lain. Dilengkapi pula dengan fasilitas seperti teknologi modern, laboratorium, perpustakaan, fasilitas olahraga, dan lainnya.
Alamat: Jalan Raya, RT.4/RW.1, Meruya Selatan, Kecamatan Kembangan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11650.
5. Institut Teknologi PLN
Institut Teknologi PLN atau IT-PLN berdiri sejak 1988 dengan nama Sekolah Tinggi Teknik PLN atau STT-PLN. Tujuan dari didirikannya institut ini tidak lain adalah untuk mencetak generasi penerus tenaga terampil PLN.
Hingga sekarang ini, ada empat fakultas yang di IT-PLN yaitu:
Alamat: Menara PLN, Jl. Lkr. Luar Barat, RT.1/RW.1, Duri Kosambi, Kecamatan Cengkareng, Kota Jakarta Barat.
ADVERTISEMENT
Itulah rekomendasi 4 universitas di Jakarta Barat yang bisa dijadikan referensi bagi calon mahasiswa. Dengan akreditasi A dan dilengkapi fasilitas mumpuni tentunya menjadi kampus tersebut menjadi incaran. (VIN)