Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2025 © PT Dynamo Media Network
Version 1.94.1
Konten dari Pengguna
Jajan Simanis, Tempat Makan dengan Menu Aneka Jajanan Pasar Premium di Jakarta
1 Mei 2024 16:04 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Seputar Jakarta tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Jajan Simanis adalah kafe yang wajib dikunjungi oleh penggemar jajanan pasar . Selain jajanan pasar, kafe ini juga menyediakan aneka menu lain yang tidak kalah lezat. Pilihan menu yang beragam akan membuat pengunjung bebas memilih sesuai selera.
ADVERTISEMENT
Kafe ini ditata sedemikian rupa sehingga memberikan suasana nyaman. Tempat ini berada di daerah yang tenang sehingga pas bagi yang sedang mencari ketenangan.
Jajan Simanis, Kafe Cantik dengan Beragam Menu Lezat
Mengutip dari akun Instagram resmi @jajansimanis, kafe ini menggunakan bahan premium sehingga hidangan di sini rasanya tidak perlu diragukan lagi. Selain rasa hidangan yang lezat, pengunjung akan dimanjakan dengan suasana kafe yang tenang dan nyaman.
Jajan Simanis didesain dengan warna pastel yang lembut dan cantik. Ruangan kafe tidak terlalu besar namun ditata dengan apik sehingga pengunjung akan betah.
ADVERTISEMENT
1. Makanan
2. Cemal-cemil
3. Minuman
Harga tersebut bisa saja berubah sewaktu-waktu.
Lokasi dan Rute Jajan Simanis
Kafe ini berlokasi di Jalan Rajasa III No.14, Selong, Kecamatan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Tempat makan ini beroperasi setiap hari mulai dari pukul 09.00 hingga 20.00. Kafe ini berada di dalam perumahan sehingga suasananya tenang dan nyaman.
Jika ingin berkunjung ke sini, berikut adalah rutenya dari Blok M Square.
ADVERTISEMENT
Ulasan tentang Jajan Simanis tersebut bisa dijadikan referensi kafe cantik di Jakarta Selatan yang perlu dikunjungi. Selamat mencoba! (KRI)