Tentang KamiPedoman Media SiberKetentuan & Kebijakan PrivasiPanduan KomunitasPeringkat PenulisCara Menulis di kumparanInformasi Kerja SamaBantuanIklanKarir
2024 © PT Dynamo Media Network
Version 1.89.0
Konten dari Pengguna
Tiket Masuk Dufan 2024, Info Lengkap dan Terbaru
3 Februari 2024 15:12 WIB
·
waktu baca 2 menitTulisan dari Seputar Jakarta tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
ADVERTISEMENT
Dufan merupakan salah satu wahana viral yang ada di Jakarta . Tempat wisata ini selalu ramai dikunjungi pada hari biasa ataupun hari libur. Untuk calon pengunjung yang ingin ke sini, wajib tahu info tiket masuk Dufan 2024.
ADVERTISEMENT
Hal ini karena sekarang ini terrdapat sedikit perubahan pada harga tiket masuk Dufan 2024 ini. Namun, perubahan tersebut masih ditahap yang wajar dan bisa ditoleransi.
Pasalnya, dengan harga terbaru ini, pengunjung bisa dengan bebas menaiki semua wahana permainan yang ada di dalamnya. Dengan begitu, kegiatan eksplorasi permainan yang ada di Dufan bisa lebih lama dan puas.
Informasi Harga Tiket Masuk Dufan 2024
Mengutip laman website resmi www.ancol.com, terdapat empat informasi mengenai harga tiket masuk Dufan 2024. Selain itu, ada pula aturan yang harus diperhatikan. Peraturan tersebut berupa anak yang mempunyai tinggi di bawah 100 cm belum diwajibkan membeli tiket.
Sedangkan anak dengan tinggi di atas 100 cm, sudah dikenakan harga tiket normal. Peraturan mengenai harga tiket ini juga berlaku untuk lansia. Berikut informasi terbaru harga tiket Dufan Ancol 2024 .
ADVERTISEMENT
Alamat dan Jam Operasional Dunia Fantasi (Dufan)
Tempat wisata Dufan Ancol ini berada di Jalan Lodan Timur, Rw.10, Ancol, North Jakarta City, Jakarta, Indonesia, Jakarta Utara, Jakarta, Indonesia.
Pengunjung bisa menggunakan beragam alat transportasi jika ingin ke sini. Alat transportasi yang tersedia berupa kereta commuterline, MRT Jakarta, Busway atau Trans Jakarta, dan transportasi online lainnya.
Jadi, calon pengunjung bisa menyesuaikan dengan kenyamanan masing-masing.
Untuk jam operasional sendiri, wisata Dufan buka setiap hari. Adapun rinciannya adalah Senin-Jumat pukul 10.00-18.00 WIB, sedangkan hari Sabtu dan Minggu pukul 10.00-20.00 WIB.
ADVERTISEMENT
Baca Juga: 5 Tempat Wisata Jakarta Barat Murah Meriah
Itu dia informasi mengenai tiket masuk Dufan 2024 terbaru, yang perlu diketahui oleh pelancong sebelum liburan. Semoga membantu. (LFP)