Konten dari Pengguna

Cara Screenshot Samsung A12 dengan Empat Metode Praktis

14 Juni 2022 15:40 WIB
·
waktu baca 3 menit
clock
Diperbarui 30 Juni 2022 4:46 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari How To Tekno tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Tampilan Samsung Galaxy A12. Foto: Samsung
zoom-in-whitePerbesar
Tampilan Samsung Galaxy A12. Foto: Samsung
ADVERTISEMENT
Tak sedikit pengguna yang mencari tahu cara screenshot Samsung A12 untuk menangkap tampilan layar pada ponsel. Meski tergolong tipe ponsel yang banyak digunakan, ternyata masih banyak pengguna baru maupun pengguna lama yang belum memahami beberapa langkah yang harus dilakukan.
ADVERTISEMENT
Samsung Galaxy A12 merupakan salah satu tipe dari sederet varian ponsel Samsung dengan spesifikasi mumpuni. Dengan harga sekitar Rp2,3 juta, siapa pun bisa memiliki ponsel produksi perusahaan asal Korea Selatan itu.
Sama dengan ponsel mode layar sentuh lainnya, Samsung A12 memungkinkan pengguna untuk menangkap tampilan layar masing-masing. Lebih lanjut, simak beberapa langkah mudahnya berikut ini.

Cara Screenshot Samsung A12

Ilustrasi mencoba cara screenshot Samsung A12. Foto: Unsplash.com
Dihimpun dari berbagai sumber, cara screenshot Samsung A12 dapat dilakukan dengan empat metode. Contohnya, menggunakan kombinasi tombol fisik pada bodi ponsel, melalui fitur Palm Swipe, Assistant Menu, dan fitur Long Screenshot.
Seluruh metode di atas dapat digunakan sesuai kebutuhan. Tentunya, hal itu akan menambah kenyamanan pengguna dalam beraktivitas. Adapun uraian keempat metode screenshot di Samsung Galaxy A12 adalah sebagai berikut:
ADVERTISEMENT

Cara Screenshot Samsung A12 dengan Palm Swipe

Alternatif kedua yang dapat dilakukan untuk menangkap layar di ponsel Samsung A12, yaitu melalui fitur Palm Swipe. Adapun langkah-langkahnya adalah sebagai berikut:

Cara Screenshot Samsung A12 dengan Assistant Menu

Ilustrasi mencari tahu metode screenshot di HP Samsung A12. Foto: Unsplash.com
Selain Palm Swipe, fitur lainnya yang tak kalah canggih, yakni Assistant menu. Untuk mencoba fitur ini, ikuti beberapa langkah berikut:
ADVERTISEMENT

Cara Screenshot Long Samsung A12

Metode terakhir yang dapat kamu coba, yaitu Long Screenshot. Fitur ini cocok bagi kamu yang ingin menangkap layar panjang tanpa melakukan screenshot berkali-kali dan terpotong. Berikut caranya:
ADVERTISEMENT
Itulah empat cara screenshot Samsung A12. Pilih salah satu dari seluruh metode di atas sesuai keinginan dan kebutuhanmu. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!
(ANM)