news-card-video
15 Ramadhan 1446 HSabtu, 15 Maret 2025
Jakarta
chevron-down
imsak04:10
subuh04:25
terbit05:30
dzuhur11:30
ashar14:45
maghrib17:30
isya18:45
Konten dari Pengguna

5 Manfaat Tak Terduga dari Susu Kedelai untuk Kecantikan yang Belum Banyak Diketahui

The Shonet
The Shonet adalah platform lifestyle untuk perempuan dan millenials di Indonesia. Yuk kenal lebih dekat di theshonet.com
11 Januari 2019 15:10 WIB
clock
Diperbarui 15 Maret 2019 3:49 WIB
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari The Shonet tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
5 Manfaat Tak Terduga dari Susu Kedelai untuk Kecantikan yang Belum Banyak Diketahui
zoom-in-whitePerbesar
ADVERTISEMENT
Susu kedelai bukan hanya bagus dikonsumsi untuk
ADVERTISEMENT
Susu kedelai mengandung protein yang hampir sama besarnya dengan susu sapi tapi susu kedelai lebih rendah kalori. Susu kedelai juga mengandung vitamin A, D, B12, E, zinc dan omega 3. Oleh karena itu, kita bisa memanfaatkan susu kedelai untuk merawat kecantikan tubuh dan wajah. Lihat di sini manfaat tak terduga dari susu kedelai yang belum banyak diketahui!
1. Mengencangkan kulit
5 Manfaat Tak Terduga dari Susu Kedelai untuk Kecantikan yang Belum Banyak Diketahui (1)
zoom-in-whitePerbesar
Protein yang terkandung pada susu kedelai dapat menguatkan jaringan kulit. Rutin menggunakan susu kedelai untuk merawat kulit bisa membuat lapisan kulit jadi lebih elastis. Gunakan susu kedelai sebagai masker wajah setiap seminggu sekali supaya
2. Melembapkan kulit
5 Manfaat Tak Terduga dari Susu Kedelai untuk Kecantikan yang Belum Banyak Diketahui (2)
zoom-in-whitePerbesar
Susu kedelai mampu memperbaiki sel-sel kulit mati dan mengatasi dehidrasi pada kulit dan tubuh. Dengan rutin mengonsumsi dan menggunakan susu kedelai sebagai masker, berarti kita sudah menjaga kelembapan alami kulit, Babes.
ADVERTISEMENT
3. Mengatasi rambut bercabang
5 Manfaat Tak Terduga dari Susu Kedelai untuk Kecantikan yang Belum Banyak Diketahui (3)
zoom-in-whitePerbesar
Kandungan protein pada susu kedelai bisa
4. Mengencangkan batang rambut
5 Manfaat Tak Terduga dari Susu Kedelai untuk Kecantikan yang Belum Banyak Diketahui (4)
zoom-in-whitePerbesar
Jika kita sering mengalami rambut yang mudah rotok dan patah, coba deh gunakan susu kedelai untuk mengatasinya. Dengan menggunakan susu kedelai sebagai masker rambut, dapat membuatnya jadi lebih sehat dan kuat.
5. Anti aging
5 Manfaat Tak Terduga dari Susu Kedelai untuk Kecantikan yang Belum Banyak Diketahui (5)
zoom-in-whitePerbesar
Tanda-tanda kita mengalami penuaan dini yaitu munculnya garis halus di sekitar mata, bintik hitam dan kantung hitam. Penuaan dini ini sebenarnya bisa dicegah dengan melakukan perawatan wajah menggunakan susu kedelai. Susu kedelai mengandung vitamin B1 dan E yang bisa mengembalikan kelembapan wajah sehingga memperlambat munculnya garis halus.
ADVERTISEMENT
Baca Juga: 
Nah, sudah tahu kan manfaat tak terduga dari susu kedelai? Yuk coba gunakan susu kedelai untuk menjaga kecantikan sehari-hari kita, Babes!