Konten dari Pengguna

2 Cara Hapus Cache Aplikasi di iPhone dengan Mudah

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
3 September 2023 14:42 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
Cara Hapus Cache Aplikasi di iPhone, Foto Hanya Ilustrasi: Unsplash/Thai Nguyen
zoom-in-whitePerbesar
Cara Hapus Cache Aplikasi di iPhone, Foto Hanya Ilustrasi: Unsplash/Thai Nguyen
ADVERTISEMENT
sosmed-whatsapp-green
kumparan Hadir di WhatsApp Channel
Follow
Cara hapus cache aplikasi di iPhone bisa dilakukan dengan mudah dan penting untuk setiap penggunanya. Sebab, dengan menghapus cache aplikasi bisa membuat ruang penyimpanan dan RAM menjadi lebih lega.
ADVERTISEMENT
Cache sendiri merupakan sisa data dari aplikasi yang digunakan. Cache bisa dibersihkan agar ponsel tidak menjadi lambat. Apabila cache tidak dibersihkan, akan terus menumpuk dan bisa memakan ruang penyimpanan yang ada pada ponsel.

2 Cara Hapus Cache Aplikasi di iPhone

Cara Hapus Cache Aplikasi di iPhone, Foto Hanya Ilustrasi: Unsplash/Oliur
Terdapat beberapa cara untuk membersihkan cache, terutama pada ponsel iPhone. Berikut adalah cara hapus cache aplikasi di iPhone yang bisa dilakukan dengan mudah.

1. Cara Hapus Cache melalui Safari

Dikutip dari situs resmi Apple di support.apple.com, membersihkan cache bisa dilakukan melalui Safari. Melalui cara ini pengguna iPhone bisa menghapus riwayat penelusuran dan data lainnya untuk membersihkan cache. Berikut cara lengkapnya:
ADVERTISEMENT

2. Cara Hapus Cache melalui Pengaturan

Selain melalui Safari, pengguna iPhone juga bisa menghapus cache melalui aplikasi. Caranya adalah sebagai berikut:
Selain kedua cara tersebut, terdapat cara lain yang lebih mudah untuk menghapus cache aplikasi. Caranya adalah dengan memulai ulang ponsel atau restart. Walaupun mudah, namun cara ini tidak membersihkan banyak cache seperti kedua cara di atas.
ADVERTISEMENT
Dengan mengetahui cara hapus cache aplikasi di iPhone, kini pengguna iPhone bisa membersihkan cache dengan lebih mudah. Pastikan untuk sesekali melakukan pembersihkan agar terhindar dari ruang penyimpanan yang penuh atau kinerja ponsel yang menjadi lambat. (PRI)