Konten dari Pengguna

2 Cara Mengetik di Word dengan Suara secara Praktis

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
24 Oktober 2023 10:17 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
 Ilustrasi Cara Mengetik di Word dengan Suara, Foto Pixabay/OleksandrPidvalnyi
zoom-in-whitePerbesar
Ilustrasi Cara Mengetik di Word dengan Suara, Foto Pixabay/OleksandrPidvalnyi
ADVERTISEMENT
Cara mengetik di Word dengan suara sering dicari para pengguna aplikasi ini. Selain untuk memudahkan pengguna, dengan cara ini dapat membantu pekerjaan cepat terselesaikan.
ADVERTISEMENT
Microsoft Word merupakan aplikasi pengolah kata yang bisa digunakan untuk membuat atau mengedit berbagai dokumen mulai dari surat, skripsi. makalah, dan dokumen lainnya. Microsoft Word juga dilengkapi dengan banyak fitur menarik di dalamnya.
Fitur-fitur tersebut tentunya dapat memudahkan para penggunanya. Bahkan, dengan fitur di Microsoft Word, pengguna bisa mengetik dengan suara.

Cara Mengetik di Word dengan Suara

Ilustrasi Cara Mengetik di Word dengan Suara, Foto Pixabay/meminsito
Pengguna yang ingin mengetik dengan suara dapat memanfaatkan fitur speech recognition dan tombol keyboard Win + H. Berikut merupakan cara mengetik di Word dengan suara secara praktis agar tidak lelah mengetik dengan tangan mengutip dari laman resmi support.microsoft.com.

1. Melalui Speech Recognition

ADVERTISEMENT

2. Melalui Tombol Win + H

Itulah dua cara mengetik di Word dengan suara secara praktis. Pengguna dapat memilih salah satu cara di atas yang dianggap lebih mudah. (Ria)
ADVERTISEMENT