Konten dari Pengguna

2 Cara Menghapus Sampah di iPhone tanpa Aplikasi Tambahan

Tips dan Trik
Memproduksi artikel seputar tutorial dan tips.
21 September 2023 15:08 WIB
·
waktu baca 2 menit
comment
0
sosmed-whatsapp-white
copy-link-circle
more-vertical
Tulisan dari Tips dan Trik tidak mewakili pandangan dari redaksi kumparan
2 Cara Menghapus Sampah di iPhone. Foto:Pexels/Tomasz Kulesa.
zoom-in-whitePerbesar
2 Cara Menghapus Sampah di iPhone. Foto:Pexels/Tomasz Kulesa.
ADVERTISEMENT
Untuk pengguna baru iPhone, akan sedikit kesulitan dengan sistem manajemen memori perangakat. Biasanya smartphone lain ada opsi untuk membersihkan sampah, tetapi tidak dengan di iPhone. Untuk pemula sebelum membelinya, sebaiknya mengetahui dulu bagaimana cara menghapus sampah di iPhone.
ADVERTISEMENT
Dikutip dari Analisis Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian iPhone, Ainur Rofiq Rizki (2015:2), file sampah yang ada di smartphone akan menumpuk jika tidak sering-sering dihapus dan itu akan menurunkan kualitasnya. Gawai bisa menjadi lemot dan tidak bisa menjalankan aplikasi dengan lancar.

2 Cara Menghapus Sampah di iPhone

2 Cara Menghapus Sampah di iPhone. Foto:Pexels/RDNE Stock project.
IPhone berbeda dengan Android yang memiliki fitur untuk menghapus sampah yang tersimpan. Namun, ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menghapus sampah di iPhone dengan mudah dan cepat. Berikut ini cara menghapus sampah di iPhone tanpa aplikasi tambahan.

1. Cara Menghapus Sampah di iPhone dengan Melakukan Restart

Restart adalah mematikan HP kemudian menyalakan kembali perangkat setelah beberapa saat. Berikut cara untuk melakukan restart pada perangkat iPhone:
ADVERTISEMENT

2. Cara Menghapus Sampah di iPhone Menggunakan Browser Safari

IPhone memiliki aplikasi bawaan yang bernama Safari. Cara kerja Safari sama seperti Google Chrome, Mozilla, dan peramban lainnya. Safari juga bisa menjadi pilihan aplikasi untuk membersihkan sampah yang ada di HP iPhone. Berikut ini caranya:
Itulah beberapa cara menghapus sampah iPhone dengan mudah dan cepat yang bisa dipraktikkan oleh pengguna. iPhone memang memiliki sistem operasi yang cukup sempurna, tetapi sampah yang ada di penyimpanan juga perlu dihapus secara rutin, untuk menghindari penumpukan dan terjadi lemot. (Bian)
ADVERTISEMENT